Kaskus

Entertainment

SuperBanjarAvatar border
TS
SuperBanjar
Cerita Dan Kenangan Pak Habibie
[Cerita Dan Kenangan Pak Habibie
Duka masih menyelimuti warga Kota Parepare, Sulawesi Selatan, atas kepergian Presiden RI ke-3 BJ Habibie. Ucapan belasungkawa hingga karangan bunga nampak masih menghiasi Monumen Cinta Sejati Habibie yang terletak di alun-alun kota dan warga silih berganti berdatangan dan mendoakan sang teknokrat.

Kota Parepare disebut menjadi tempat dikuburnya ari-ari almarhum di rumah pribadinya di Parepare, yang kini telah berpindah tangan setelah dibeli oleh Usman Ballo, salah satu pejuang kemerdekaan.

Mama saya bernama Hj Samrani membeli rumah itu dari ibunya Pak Habibie, kebetulan teman sekolah dulu di Surabaya, ari-ari Pak Habibie pas lahir itu ditanam di pohon mangga di depan rumah," jelas Imran, sepupu Usman Ballo, Jumat (13/9/2019).

Foto Foto Kenangan
Cerita Dan Kenangan Pak Habibie
Cerita Dan Kenangan Pak Habibie
Cerita Dan Kenangan Pak Habibie

Sumber Tulisan

Turut Berduka Cita Atas Meninggalnya Pak Habibie
nurulnadlifaAvatar border
anasabilaAvatar border
anasabila dan nurulnadlifa memberi reputasi
2
279
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan