- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
SELAMAT HARI AKSARA INTERNASIONAL, MARI BUDAYAKAN MEMBACA


TS
fandyr.fr
SELAMAT HARI AKSARA INTERNASIONAL, MARI BUDAYAKAN MEMBACA
Hari Aksara atau Hari Literasi atau Hari Melek Huruf Internasional diperingati setiap tanggal 8 September, sebagai hari pentingnya menjaga melek huruf bagi setiap manusia, komunitas dan masyarakat. Hari Aksara ini diumumkan pertama kali oleh UNESCO melalui konferensi pada tanggal 26 Oktober 1966. Tujuan hari aksara ini tidak lain mengentas buta huruf yang ada diseluruh dunia dan mengingatkan kepada seluruh masyarakat agar memilah informasi digital sehingga tidak terjebak oleh berbagai informasi yang salah (Hoaks).
UNESCO sendiri akan memperingati HAI ini di Paris dengan menghormati karya luar biasa yang berkaitan dengan tema mereka melek huruf dan multibahasa. Untuk mendukung program HAI ini UNESCO menyarankan pendidikan literasi seyogyanya dimulai dengan bahasa sendiri untuk memperoleh keterampilan membaca yang maksimal dan meningkatkan kualitas pembelajaran yang dimiliki setiap peserta didik.
Berikut data peringkat dari situs WMLN (World's Most Literate Nations)
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
sedangkan peringatan HAI di Indonesia sendiri mengusung tema Ragam Budaya Lokal dan Literasi Masyarakatyang bertepat di Makassar dengan tujuan meningkatkan budaya membaca untuk anak negeri baik dari pelosok pelosok desa sampai ke wilayah Kota. Berdasarkan data buta aksara BPS anngka buta aksara di Indonesia telah menurun drastis dimana pada tahun 2017 masih mencapai 3,4 Juta kini pada tahun 2019 diperkiran sudah menjadi 1,9 juta jiwa.
Bagaimana Indonesia ini bisa mengubah peringkatnya di mata dunia ? maka ane hanya bisa berpendapat
Quote:

sumber :
Diubah oleh fandyr.fr 09-09-2019 13:25






evywahyuni dan 6 lainnya memberi reputasi
7
3.1K
30


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan