- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Ibukota Negara Pindah! Jika Dulu Bisa, Kenapa Sekarang Tidak?


TS
TaraAnggara
Ibukota Negara Pindah! Jika Dulu Bisa, Kenapa Sekarang Tidak?
Rancangan pemindahan ibukota

sumber : kompas.com
Keputusan tersebut tentu mengundang banyak pro dan kontra. Sebagai warga negara yang baik saya tentu mendukung keputusan yang di ambil pemerintah, meski tidak di pungkiri ada kekhawatiran jika rencana pemindahan ibukota justru menambah masalah baru bagi bumi pertiwi. Namun saya yakin sebelum mengambil keputusan, segenap pemerintah dan jajarannya telah memikirkan dampak positif dan negatifnya.
Wacana pemindahan ibukota sebenarnya sudah berlangsung sejak lama, namun baru terlaksana saat ini. Itu menunjukkan bahwa tidak sedikit waktu yang di habiskan pemerintah untuk mengambil keputusan ini. Dalam waktu yang lama tersebut, pasti sudah banyak kajian dan persiapan terkait rancangan pemindahan ibukota dengan segala persiapannya.
Jika di telisik, pemindahan ibukota yang saya sebutkan di atas terjadi karena alasan urgent. Artinya, tanpa persiapan yang matang.
Jadi, jika pemindahan ibukota jaman dulu yang tanpa persiapan matang saja bisa. Kenapa sekarang yang sudah melalui banyak kajian dan pertimbangan tidak bisa?
Namun besar harapan saya, semoga pembangunan ibukota baru tetap memperhatikan faktor lingkungan. Tidak cuma fokus membangun gedung-gedung pencakar langit tapi juga menyediakan ruang terbuka hijau. Bukan cuma membangun jalan tol, tapi juga menyediakan jalan khusus pejalan kaki dan pesepeda. Jangan sampai masalah yang di alami Jakarta, kembali terulang di ibukota yang baru.
Sekian pendapat dari rakyat jelata seperti saya, terkait pemindahan ibukota Indonesia. Jika ada yang tidak sependapat dengan trit TS, mari diskusikan dengan baik dan bijak.
Cilacap, 5 September 2019


Quote:
Keputusan tersebut tentu mengundang banyak pro dan kontra. Sebagai warga negara yang baik saya tentu mendukung keputusan yang di ambil pemerintah, meski tidak di pungkiri ada kekhawatiran jika rencana pemindahan ibukota justru menambah masalah baru bagi bumi pertiwi. Namun saya yakin sebelum mengambil keputusan, segenap pemerintah dan jajarannya telah memikirkan dampak positif dan negatifnya.
Wacana pemindahan ibukota sebenarnya sudah berlangsung sejak lama, namun baru terlaksana saat ini. Itu menunjukkan bahwa tidak sedikit waktu yang di habiskan pemerintah untuk mengambil keputusan ini. Dalam waktu yang lama tersebut, pasti sudah banyak kajian dan persiapan terkait rancangan pemindahan ibukota dengan segala persiapannya.
Quote:
Jika di telisik, pemindahan ibukota yang saya sebutkan di atas terjadi karena alasan urgent. Artinya, tanpa persiapan yang matang.
Jadi, jika pemindahan ibukota jaman dulu yang tanpa persiapan matang saja bisa. Kenapa sekarang yang sudah melalui banyak kajian dan pertimbangan tidak bisa?
Namun besar harapan saya, semoga pembangunan ibukota baru tetap memperhatikan faktor lingkungan. Tidak cuma fokus membangun gedung-gedung pencakar langit tapi juga menyediakan ruang terbuka hijau. Bukan cuma membangun jalan tol, tapi juga menyediakan jalan khusus pejalan kaki dan pesepeda. Jangan sampai masalah yang di alami Jakarta, kembali terulang di ibukota yang baru.
Sekian pendapat dari rakyat jelata seperti saya, terkait pemindahan ibukota Indonesia. Jika ada yang tidak sependapat dengan trit TS, mari diskusikan dengan baik dan bijak.
Cilacap, 5 September 2019
Diubah oleh TaraAnggara 05-09-2019 05:27






istijabah dan 3 lainnya memberi reputasi
4
936
22


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan