Kaskus

News

uratkumbangAvatar border
TS
uratkumbang
263 Anggota Dewan Bolos di Paripurna HUT DPR RI
DPR RI menggelar rapat paripurna peringatan HUT ke-74 DPR hari ini, Kamis (29/8/2019). Lagi-lagi, bangku kosong nampak mendominasi rapat tersebut.

263 Anggota Dewan Bolos di Paripurna HUT DPR RI

Ketua DPR Bambang Soesatyo (Bamsoet) memimpin rapat yang digelar di kompleks parlemen, Senayan, Jakarta. Nampak pula Wakil Ketua DPR Fadli Zon, Utut Adianto, dan Fahri Hamzah di rapat paripurna tersebut.

263 Anggota Dewan Bolos di Paripurna HUT DPR RI

Tak seperti biasa, Bamsoet selaku pimpinan rapat paripurna tak menyebutkan jumlah anggota Dewan yang hadir.

263 Anggota Dewan Bolos di Paripurna HUT DPR RI

Namun, berdasarkan catatan Kesekretariat Jenderal DPR, anggota yang menandatangani daftar hadir berjumlah 297 dari 560 anggota Dewan. Artinya, 263 anggota tidak hadir atau tanpa keterangan.

Agenda rapat paripurna kali ini adalah pidato Ketua DPR RI dalam rangka HUT ke-74 DPR. Selain itu, akan ada penyampaian laporan kinerja DPR RI tahun sidang 2018-2019.

Usai menggelar rapat paripurna, para anggota dewan tersebut nampak berfoto bersama.

263 Anggota Dewan Bolos di Paripurna HUT DPR RI

Selain itu, dilakukan pula kegiatan potong tumpeng untuk untuk memperingati HUT ke-74 DPR RI.


263 Anggota Dewan Bolos di Paripurna HUT DPR RI


Sumur: https://m.detik.com/news/foto-news/d...i/7#detailfoto

Luaar biasa anggota dewan kita yaah??

emoticon-Cape d...
d.caesarAvatar border
d.caesar memberi reputasi
1
560
15
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan