Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

rojabmaulanaAvatar border
TS
rojabmaulana
Pernah Dengar Serabi Black Mozarella? Ternyata Satu-satunya di Dunia Ada di Cirebon
Makanan tradisional belakangan menjadi modern karena dikreasikan oleh para pelaku kuliner. Dari yang tadinya biasa saja, hingga menjadi istimewa. Dengan dikemas dikedai-kedai ala tongkrongan anak muda, makanan tradisional pun semakin digemari banyak pencintanya.




(Dok. Akun IG @sorabicibulan)

"Welcome To My Thread"


Hallo agan dan sista yang ganteng dan cantiknya lumer, selamat sore dan ane berterimakasih karena masih stay di My thread, thread yang biasa-biasa saja namun selalu berusaha dikemas dengan istimewa.

Hari ini agan dan sista sudah dengar berita yang unik?

Hah.. Belum?

Oke kalau memang belum maka sesuai pada deskripsi diatas, kali ini ane mau bawakan rangkuman seputar kuliner tepatnya jajanan tradisional.

Kamu tahu serabi? Itu lho, jajanan tradisional yang terbuat dari tepung beras, kelapa dan bahan lainya.

Serabi seperti apa sih yang sering kamu temui? Apa cuma original?

Ashiappp... Ane mau memperkenalkan inovasi terbaru dari para pelaku kuliner kota udang/ Cirebon.

Yap, seiring perkembangan zaman memang jajanan tradisional saja dapat di upgrade menjadi lebih beraneka ragam seperti jajanan dibawah ini.

Ada Serabi Black Mozarella



( Dok. Akun IG @sorabicibulan )

Serabi black Mozarella adalah sebuah terobosan baru dari kedai sorabi cibulan yang terletak di jl. Plered- Cirebon no 87 Kedawung Cirebon,

Serabi original disajikan dengan paduan telur dan lapisan black mozarella yang telah dipesan secara khusus oleh pemilik kedai.

Ane membayangkan gimana lezatnya serabi dan black mozarella ketika digigit pertama🤤, pasti lumer banget.

Oh ya gansist, ternyata dikedai sorabi cibulan ini terdapat varian rasa hingga 100 macam lho.. Wow !!!

Ada yang beberapa yang dapat ane sebutkan seperti :

Serabi Durian ( dengan daging durian asli )
Serabi Hot Lava
Serbi Choco Maltine, dan masih banyak lagi.

Jika gansist berkunjung ke Cirebon, jangan lupa mampir ke kedai Sorabi Cibulan di jl. Plered- Cirebon no 87 Kedawung Cirebon.

" Nongkrong asyik dan tetap cinta makanan tradisional "


**** **** **** **** **** **** **** **** ****

Oke gansist itulah tadi thread singkat semoga bermanfaat.

Jangan lupa rate, cendolin dan follow akun ane.

emoticon-Cendol Ganemoticon-Rate 5 Staremoticon-Cendol Ganemoticon-Rate 5 Staremoticon-Cendol Ganemoticon-Rate 5 Star

Terimakasih, dan maaf kalau masih banyak kekuranganemoticon-Maaf Agan

Sumber : akun IG @Cirebonbribin
akun IG @sorabicibulan
Diubah oleh rojabmaulana 19-08-2019 13:53
nofivinovie
agungdar2494
erina79purba
erina79purba dan 9 lainnya memberi reputasi
10
3.3K
31
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan