Kaskus

Food & Travel

testadjahAvatar border
TS
testadjah
5 Pesona Air Terjun di Ngawi

5 Pesona Air Terjun di Ngawi


Ngawi merupakan daerah paling barat di Jawa timur yang ternyata memiliki beragam pesona wisata yang tak bisa diremehkan begitu saja. Alam kota Ngawi yang masih asri,mau tidak mau menyedot banyak wistawan yang datang, Nahh salah satu pesona yang dimiliki oleh Ngawi adalah Air terjun
Berikut ada lima air terjun di Ngawi yang bisa agan sambangi saat main di Ngawi.

1. AIR TERJUN SRAMBANG

5 Pesona Air Terjun di Ngawi

Air terjuan srambang memiliki ketinggian sekitar 25 meter, Merupakan wisata favorit di Ngawi. Panorama yang disuguhkan di sini adalah keindahan air terjun yang sejuk dan nyaman serta spot selfi kekinian.

2.  AIR TERJUN PENGANTIN [ ATP ]

5 Pesona Air Terjun di Ngawi

Terdapat di dusun Besek desa Hargomulyo kecamatan Ngrambe. Merupakan air terjun yang memiliki ketinggian 12 meter. Keunikan air terjun ini berasal dari sumber air yang berbeda dari gunung lawu dan mata air setempat.

3. AIR TERJUN SUWONO

5 Pesona Air Terjun di Ngawi


Terdapat di dusun Ngentrep desa Hargomulyo kecamatan Ngrambe, hawa sejuk khas pegunungan akan kamu rasakan di sini.

4. AIR TERJUN TELENG

5 Pesona Air Terjun di Ngawi
Terdapat di desa Ngrayudan kecamatan Jogorogo, air terjuannya cukup tenang dengan panorama hijau di sekitarnya saat menuju lokasi kamu akan disuguhkan hutan pinus yang sejuk dan cantik.

5. AIR TERJUN ONDO RANTE

5 Pesona Air Terjun di Ngawi

Terdapat di desa Girikerto Sine Ngawi merupakan air terjun baru yang ditemukan di Ngawi untuk menuju lokasi air terjun sangat jauh sekitar setengah jam perjalanan dari mata air sumber koso.



Jadi rencanakan liburan agan ke kota Ngawi 

alifrian.Avatar border
dhinyzfrnAvatar border
dhinyzfrn dan alifrian. memberi reputasi
2
3K
29
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan