kopi17anAvatar border
TS
kopi17an
Dari Ratusan Negara di Dunia, Inilah 7 Negara Tertua di Dunia
Negara menurut definisi adalah suatu kelompok yang mendeklarasikan suatu wilayah yang telah dihuninya, tentu syaratnya adalah adanya peradaban masyarakat, wilayah dan tata hukum serta pengakuan nasional dan internasional. Namun, dari ratusan negara yang ada di dunia ini setidaknya ada 7 negara yang katanya sudah berdiri sejak lama, bahkan sebelum masehi.
Berikut Negara-negara tertua yang ada di dunia.
1. Yunani

Di urutan yang pertama ada Yunani, dimana wilayah ini memiliki usia yang cukup tua yakni telah memulai peradaban sejak 3200 SM.
2. China

Mungkin dulunya bukanlah china, namun dihitung sejak peradaban dimulai yakni berada di Sungai Kuninglah peradaban telah ada sejak 2.700 SM, setelah itu muncul Dinasti Shang pada abad 1750 SM dan terus berlanjut kedinasti lainya seperti Qin hingga kini menjadi China.


3. Portugal

Beribu kota di Lisbon, Portugal menjadi negara tertua dihitung sejak dimulainya sebuah tatanan peradaban sejak 1139 SM.
4. Armenia

Negara diantara Turki, Georgia, Azerbaijan dan Iran ini beribu kota di Yarevan, dimana Armenia telah ada sejak 2.600 tahun yang lalu.
5. Jepang

Wilayah ini telah mengklaim jika sebuah tatanan peradaban telah dimulai sejak 650 SM yang ditandai oleh berdirinya Kekaisaran Jimmu.
6. Iran

Ditandai dengan adanya kekaisaran Achaemenid, wilayah Iran menjadi sebuah negara yang berdiri sejak 550 SM.
7. Andorra

Merupakan wilayah di Eropa bagian Barat Data dan di sebelah Timur bantaran Sungai Pirenea serta berbatasan dengan Spanyol dan Perancis, negara ini juga masuk dalam daftar 7 negara tertua di dunia.


Itu dia beberapa negara tertua yang ada di dunia.


Sumber : https://kopi17an.com/2019/07/04/dari...rtua-di-dunia/
0
1.5K
3
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan