Kaskus

Entertainment

physicsontheskyAvatar border
TS
physicsonthesky
Foto Permukaan Asteroid Bennu
Foto Permukaan Asteroid Bennu


Ini merupakan foto permukaan asteroid 101955 Bennu yang diambil dari ketinggian 3.4 kilometer dari permukaan Bennu. Foto ini diambil dengan menggunakan wahana OSIRIS-REx pada 28 Maret 2019. Wahana OSIRIS-REx sendiri diluncurkan pada Desember 2018 dengan tujuan untuk mengambil sampel asteroid, dan membawanya ke Bumi pada September 2023.

Sumber:
NASA - https://apod.nasa.gov/apod/ap190524.html

Physics On The Sky

Line: @ROT9595H
Instagram: physicsonthesky
Kaskus: physicsonthesky
Facebook: Physics On The Sky

emoticon-Toastemoticon-Toastemoticon-Toastemoticon-Matabelo emoticon-Matabelo emoticon-Matabeloemoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Staremoticon-Rate 5 Star
gunawan00009Avatar border
tata604Avatar border
tata604 dan gunawan00009 memberi reputasi
2
2.3K
7
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan