Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

nolimit1Avatar border
TS
nolimit1
5 Rekomendasi Tool Kit Terbaik Untuk Antisipasi Keadaan Darurat - Part 1
5 Rekomendasi Tool Kit Terbaik Untuk Antisipasi Keadaan Darurat - Part 1


Ibarat peribahasa, sedia payung sebelum hujan, itulah yang akan kamu rasakan dengan memiliki sebuah tool kit. Barang yang satu ini memang sungguh berguna jika kamu mengalami keadaan darurat di mana pun. Tidak ada salahnya menyediakan tool kit sehingga tidak perlu memanggil tukang atau pergi ke bengkel. Saat ini tool kit sudah banyak dijual di pasaran dengan beragam jenis dan varian, yuk simak apa saja tool kit nya.

1. Bosch 108
Bosch menghadirkan tool kit set multifungsi yang berkualitas untuk disimpan di rumah dan mendukung beragam keperluan dan mengerjakan masalah teknis di rumah. Set perkakas yang terdiri dari perkakas tangan dan 108 aksesoris pendukungnya ini dibalut dengan apik dalam sebuah koper plastik yang kuat dan ringkas. Apapun perkakas yang kamu perlukan, kamu bisa mendapatkannya dalam tool kit set satu ini.Cek harga Disini

5 Rekomendasi Tool Kit Terbaik Untuk Antisipasi Keadaan Darurat - Part 1


2. Jakemy 45 in 1 JM-8130
Komputer bermasalah? Jangan buru-buru pergi ke toko elektronik, kamu bisa mengecek terlebih dahulu kendalanya dengan menggunakan toolkit Jakemy JM-8130. Produk ini memang dirancang untuk memperbaiki permasalahan komputer. Toolkit Jakemy ini dilengkapi dengan 45 jenis obeng yang didesain dengan tingkat kekerasan sebesar 58060 HRC. Uniknya lagi, handle dari tool kit ini dibalut dengan bahan berkulitas anti slip yang semakin memberikan kenyaman saat digunakan. Cek harga Disini

5 Rekomendasi Tool Kit Terbaik Untuk Antisipasi Keadaan Darurat - Part 1

3. Kenmaster N2
Kenmaster N2 merupakan salah satu tool kit lengkap yang terdiri dari 100 buah ragam perkakas tapi dibanderol dengan harga yang terbilang sangat terjangkau. Tak perlu merogoh kocek dalam-dalam, dengan Kenmaster N2 kamu bisa mendapatkan apapun perkakas yang kamu butuhkan untuk kebutuhan teknismu, baik di rumah maupun di kantor. Termasuk beberapa alat besar seperti palu dan tang.Cek harga Disini

5 Rekomendasi Tool Kit Terbaik Untuk Antisipasi Keadaan Darurat - Part 1


4. Tekiro Bike Tool kit 10 pcs
Bersepeda memang merupakan aktivitas yang sangat mengasyikkan, tetapi bisa menjadi menjengkelkan ketika bagian-bagian sepedamu mengalami masalah ketika kamu jauh dari rumah ataupun bengkel. Agar bersepeda lebih aman dan nyaman, kamu sebaiknya membawa Tekiro Bike Tool kit 10 pcs yang didesain ergonomis dan mudah dibawa kemana-mana. Produk ini terdiri dari beragam kunci baut dan mur yang disesuaikan dengan komponen sepeda pada umumnya.Cek harga Disini

5 Rekomendasi Tool Kit Terbaik Untuk Antisipasi Keadaan Darurat - Part 1


5. Jakemy JM-8146
Jakemy merupakan salah satu produk besutan Yi Feng, sebuah perusahaan elektronik asal China yang sudah sangat dikenal dengan alat-alat perkakasnya, salah satunya adalah seri JM-8146. Tool kit satu ini terdiri dari beragam perkakas yang dibuat dengan bahan berkualitas untuk memberikan kenyamanan pada penggunanya. Apalagi, fleksibel rod turut disematkan dalam tool kit ini, sehingga mampu memudahkan kamu untuk menggapai bagian-bagian yang sempit dan sulit dijangkau.Cek harga Disini


5 Rekomendasi Tool Kit Terbaik Untuk Antisipasi Keadaan Darurat - Part 1


Itulah beberapa tool kit yang mungkin bisa jadi referensi bagi anda, saya juga sudah sertakan link pembelian atau ingin cek harganya.Sekian, jika teman" punya referensi lain komen dibawah ya.

Source : https://productnation.co/id/peralata...aik-indonesia/
cru153r
cru153r memberi reputasi
1
5.1K
6
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan