- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Malam Jumat di Bulan Ramadan? Ada Apa tuh?


TS
kaskus.podcast
Malam Jumat di Bulan Ramadan? Ada Apa tuh?

Malam Jumat The Movie adalah adaptasi dari channel youtube Ewing HD, yang sudah rilis di Indonesia minggu ini. Film ini dibuat dari dari kumpulan cerita mistis yang pernah Ewing alami saat melakukan wisata misteri di chanel youtubenya. Melalui film ini, Ewing yang ingin memberikan pengalaman berbeda kepada para subcribers-nya. Diawali dari sekumpulan anak muda yang berkeliling ke Wonder Park, taman yang sudah lama terbengkelai. Bersama dengan timnya, Ewing menemukan jaket dan topi dengan tulisan inisial RH. Pemilik topi dan jaket diduga telah melakukan bunuh diri. Inilah asal muasal dimana mereka akan mendapatkan pengalaman yang benar-benar tak terlupakan.

Denger-denger ada suasana yang membuat kita bakal merinding lho gansis, ini mereka rasakan saat mereka menjalani proses syuting di Studio Perum Produksi Film Negara (PFN), Jalan Otista Raya, Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur.

Penasarankan seseram apa siiih cerita Malam Jumat The Movie ini? Langsuuung dengerin keseruannya bersama Kemal hanya di Kaskus Podcast!






jmontefiore memberi reputasi
1
3.7K
26


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan