
Quote:
JAKARTA, - Polisi berhasil menangkap seorang pria yang mengancam akan memenggal kepala Jokowi. Pria yang diketahui berinisial CY itu mengancam memenggal Jokowi saat demo di Bawaslu.
“Iya benar sudah ditangkap,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Argo Yuwono saat dikonfirmasi, Minggu (12/5).
Penangkapan ini berdasarkan laporan dari Relawan Jokowi Mania (Joman) ke Polda Metro Jaya, Sabtu (11/5). Joman melaporkan pria dalam video yang beredar di media sosial. Dalam video itu, sang pria dengan lantang mengancam akan memenggal kepala Jokowi.
Argo memang belum mau bicara banyak soal penangkapan ini. Dia juga belum menjelaskan, di mana pria itu ditangkap hingga motivasinya melontarkan ancaman itu kepada Jokowi lewat media sosial.
https://www.balipuspanews.com/pengan...ap-polisi.html
Akhirnya terciduk juga..
kita tunggu hasil pemeriksaan polda metro thd kampret 1 ini