- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Satu Momen yang Nyaris Menghancurkan Eropa


TS
kaskus.podcast
Satu Momen yang Nyaris Menghancurkan Eropa

Layaknya hidup yang berputar, suatu negara terbesar pun suatu saat bisa tumbangdalam waktu yang singkat. Seperti yang terjadi di Eropa pada tahun 1300-an, sebuah wabah mulai menyebar dan mengakibatkan ratusan ribu orang meninggal setiap harinya. Satu persatu negara di Eropa mulai diambang kehancuran dari Prancis sampai Inggris mereka mengalami masa yang sangat kelam.

Malaikat mautmulai menelusuri tiap sudut-sudut kota, menarik nyawa dari yang kaya sampai miskin, rakyat jelata, bangsawan, siapa saja yang sudah terkena wabah ini maka berakhir ditangannya. Tak sampai 5 tahun, hampir dari separuh penduduk Eropa meninggal.

Orang-orang tubuhnya menghitam karena pendarahan dalam! Wabah apakah yang menyebabkan hilangnya setengah penududuk Eropa?

Langsung dengerin jawabannya bersama JAS MERAH hanya di Kaskus Podcast
black death - sang kematian hitam!





8
14.7K
64


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan