Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

galihskmAvatar border
TS
galihskm
Dampak Buruk Mengunyah dengan Satu Sisi Rahang
Dampak Buruk Mengunyah dengan Satu Sisi Rahang

Dampak Buruk Mengunyah dengan Satu Sisi Rahang

Selamat datang di thread ane lagi gan sistemoticon-Cendol (S), berawal dari ketidaksengajaan ane kemarin sedikit sariawan dibagian kanan dalam mulut ane akhirnya selama 3-4 hari mengunyah aktif hanya pake rahang sebelah kiri yang berujung migrain (pusing kepala sebelah) sampe ada rasa berat dileher terutama bagian bawah rahang kanan emoticon-Frownakhirnya berkat rasa kepo (Knowing every particuliar object) ane cari-cari informasi mengenai hal tersebut ternyata memang ada keterkaitan satu sama lain gan sist emoticon-Bingung (S)
Yuk langsung aja ke disimak emoticon-Ngacir


Dampak Buruk Mengunyah dengan Satu Sisi Rahang
Ilustrasi sakit rahang.©shutterstock.com/Alice Day

Pengertian Mengunyah
Mengunyah adalah aktivitas pokok yang hampir pasti dilakukan manusia setiap hari. Karena apapun makanan yang akan dimakan harus melalui proses pengunyahan di dalam mulut terlebih dahulu. Permasalahan gigi dapat terjadi akibat dari cara pengunyahan yang salah. Pengunyahan yang salah yang sering terjadi pada masyarakat kebanyakan adalah mengunyah makanan hanya menggunakan satu regio/sisi saja secara terus menerus. Sebelum lanjut, adakah gan sist saat ini yang memiliki kebiasaan demikian? Ane yakin pasti cukup banyakemoticon-Hammer (S) Segera stop kebiasaan itu!

Mengunyah dengan sebelah sisi biasanya terjadi karena sisi yang lain mengalami permasalahan. Seperti kasus yang ane alami karena lagi sariawan sebelah, Beberapa diantaranya adalah karena bila dipakai mengunyah akan terasa perih, sakit dan ngilu atau timbul rasa kurang nyaman saat dipakai untuk mengunyah. Ada juga yang memiliki alasan karena sudah terlanjur dan menjadi kebiasaan mengunyah pada satu sisi saja, misalnya sisi kiri atau kanan saja, tanpa adanya kelainan. Hal ini sudah terbukti akan menimbulkan masalah bagi keadaan gigi-gigi kita. Baik itu pada gigi yang sering digunakan untuk mengunyah atau yang tidak pernah digunkan untuk mengunyahemoticon-Takut (S)

Efek yang akan ditimbulkan :
Quote:

Quote:

Quote:

Quote:


Setelah tahu efek sampingnya sangat disarankan untuk mulai membiasakan diri mengunyah dengan menggunakan kedua sisi secara bergantian. Mengunyah juga akan membantu membersihkan rongga mulut dari kotoran, karena mengunyah memiliki sifat self cleansing. Kunyahan akan memproduksi air liur di dalam mulut dan air liur inilah yang akan melawan bakteri-bakteri jahat di dalam mulut. Bila hanya mengunyah satu sisi saja, maka sisi itu sajalah yang akan bersih dan sisi lainnya menjadi sarang bakteri.
Bila gigi kita mengalami gangguan sehingga mengunyah menggunakan satu sisi saja, disarankan untuk segera pergi ke dokter gigi untuk memeriksakan dan mengatasi masalah tersebut. Agar tidak muncul masalah berikutnya dikemudian hari emoticon-Cendol (S)

Okee sekian thread sederhana dari ane mudah-mudahan bermanfaat, selayaknya pepatah "tak ada gading yang tak retak"begitupun dengan thread dari ane pastinya banyak kekurangan dan kesalahan mohon dimaklumi emoticon-Angkat Beer

Dampak Buruk Mengunyah dengan Satu Sisi Rahang


sumur
Diubah oleh galihskm 14-10-2017 22:51
1
10.3K
25
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan