- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
DKI Jakarta diharapkan gelar sayembara atasi Kali Item


TS
cukur.rambu
DKI Jakarta diharapkan gelar sayembara atasi Kali Item

Pemerintah DKI diharapkan dapat menggelar sayembara yang bertujuan untuk menampung ide-ide atau inovasi dari masyarakat hadapi masalah Kali Item dekat Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta Pusat.
Pengamat kebijakan publik dari Universitas Indonesia, Rissalwan Lubis, mengatakan, penyelenggaraan sayembara dapat mengundang ide dari masyarakat luas sehingga pemerintah Provinsi DKI Jakarta dapat meneruskan ide itu.
"Itu justru sangat baik, mengundang inovasi dari masyarakat. Nanti Pemda DKI tinggal teruskan, kasih hadiah tidak usah besar sampai ratusan juta rupiah, kasih motor saja pemenangnya pasti sudah merasa bangga," katanya, di Jakarta, Senin (19/11), seperti dikutip dari Antara.
Inovasi dari individu tentang penanganan polusi dinilai efektif, seperti seorang warga Malang, Jawa Timur, bernama Agus, beberapa tahun silam yang membuat tangki penyaringan air limbah menjadi air bersih dengan teknologi sederhana.
Kok malah dijadiin sayembara lah gabener sama instansi terkait kerjanya apa

0
2.3K
57


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan