Kaskus

Hobby

rezasyahnakriAvatar border
TS
rezasyahnakri
Sphagnum Moss Hidup
Sphagnum Moss Live Versi Ku

Sphagnum Moss Hidup


Perkenalkan nama saya Reza Syahnakri Irwansyah, saya pemula di kaskus, dan baru mendaftar di bulan ini.

Sebenarnya aku itu pecinta Tanaman Karnivora, mengoleksi seperti venus fly trap, nepenthes, dan drosera. Ketika itu aku coba main ke forum-forum luar, dimana pada saat itu aku melihat bahwa Tanaman Karnivora mereka itu sangatlah unik dan enak ketika dipandang dengan mata.

Setiap Tanaman Karmivora yang mereka miliki atasnya ditaburi dengan Sphagnum Moss Hidup. Dan akupun mulai tertarik buat membelinya, dan diakhir tahun 2017 aku coba membeli shphagnum moss ini dengan temanku yang berada di Medan.

Akupun membeli Sphagnum Moss itu dengan harga Rp 80.000 porsi yang tidak begitu banyak pada waktu itu. Dan pada akhirnya aku coba mencari tahu bagaimana sih cara merawat Sphagnum Moss, dan ternyata sangatlah mudah. Sphagnum Moss hanya membutuhkan paparan cahaya yang tidak terlalu banya, dalam artian bisa kita rawat dalam kondisi minim cahaya sekalipun, asal kondisi sphagnum yang kita tanam lembab. Dan media yang saya pakai berupa cocopeat.

Sekarang saya berhasil membudidayakan sphagnum moss dan menjualnya kepada para pecinta tanaman karnivora dan bunga anggrek.

Jika kalian berniat ingin merawat dan membeli, bisa hubungi saya di nomet whatsapp: 083166695110
Diubah oleh rezasyahnakri 19-10-2018 06:43
-1
6.6K
4
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan