- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Di depan Anies, Panitia Lebaran Betawi Singgung Dana Hibah Belum Cair


TS
dybala.mask
Di depan Anies, Panitia Lebaran Betawi Singgung Dana Hibah Belum Cair
JAKARTA, KOMPAS.com - Ketua Panitia Lebaran Betawi Munier Arsyad mengatakan, pihaknya belum menerima dana hibah 2018 dari Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. Munier menyinggung hal itu saat memberikan sambutan di depan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dalam Lebaran Betawi yang digelar di Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan, Jagakarsa, Jakarta Selatan, Minggu (29/7/2018).
"Dana hibahnya enggak keluar, belum. Sekarang belum keluar, enggak apa-apa," kata Munier. Meskipun demikian, Munier menyebut Lebaran Betawi tetap digelar sebagai contoh untuk suku-suku lainnya di Indonesia. "Yang penting bagaimana Betawi bisa memberikan contoh yang terbaik," kata Munier.
Diketahui, Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan telah dipilih sebagai lokasi penyelenggaraan Lebaran Betawi sejak 2017 hingga gelaran-gelaran berikutnya.
Hal ini lantaran Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan sangat kental dengan suasana budaya Betawi, dan juga tersedia berbagai fasilitas yang dibutuhkan untuk kegiatan Lebaran Betawi.
Seperti untuk Bazaar dan Prosesi Hantaran, sarana rekreasi keluarga dan belajar kesenian, sehingga dalam pelaksanaannya lebih efektif dan efisien untuk memanfaatkan bangunan sarana dan prasarana yang telah ada ini.
https://megapolitan.kompas.com/read/...bah-belum-cair
Ketipu lagi
"Dana hibahnya enggak keluar, belum. Sekarang belum keluar, enggak apa-apa," kata Munier. Meskipun demikian, Munier menyebut Lebaran Betawi tetap digelar sebagai contoh untuk suku-suku lainnya di Indonesia. "Yang penting bagaimana Betawi bisa memberikan contoh yang terbaik," kata Munier.
Diketahui, Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan telah dipilih sebagai lokasi penyelenggaraan Lebaran Betawi sejak 2017 hingga gelaran-gelaran berikutnya.
Hal ini lantaran Perkampungan Budaya Betawi Setu Babakan sangat kental dengan suasana budaya Betawi, dan juga tersedia berbagai fasilitas yang dibutuhkan untuk kegiatan Lebaran Betawi.
Seperti untuk Bazaar dan Prosesi Hantaran, sarana rekreasi keluarga dan belajar kesenian, sehingga dalam pelaksanaannya lebih efektif dan efisien untuk memanfaatkan bangunan sarana dan prasarana yang telah ada ini.
https://megapolitan.kompas.com/read/...bah-belum-cair
Ketipu lagi

0
2.7K
47


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan