- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Makan Sahur dengan Mie Instan? Tambahkan 4 Bahan Ini Agar Lebih Sehat!


TS
aparat46
Makan Sahur dengan Mie Instan? Tambahkan 4 Bahan Ini Agar Lebih Sehat!



Sedang berhemat di tanggal tua atau telat menyiapkan sahur? atau anda adalah seorang anak kos? Mie instan bisa jadi penolongnya. Agar lebih sehat, racik mie instan dengan 4 cara ini!
Mie instan jadi makanan praktis yang sering disantap orang saat sahur. Akan tetapi karena hanya mengandung karbohidrat dan tinggi natrium, mie instan sering dikategorikan sebagai makanan tak sehat. Kalau Anda berencana bersantap dengan mie instan sahur nanti, sebaiknya lakukan 4 hal ini agar lebih sehat dan tak mudah lapar.
Spoiler for "1. Tambahkan sayuran":
Spoiler for "2. Beri protein":
Spoiler for "3. Gunakan setengah bumbu":
Spoiler for "4. Ganti kaldu":
gimana agansista yang budiman? bisa jadi bahan pertimbangan untuk makan sahur besok kan

apalagi kita-kita yang sedang jadi penghuni kosan. penghuni kosan kan juga harus sehat bray, supaya kuat nanti kalo disakitin gebetan

Diubah oleh aparat46 21-05-2018 21:22
0
8.9K
105


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan