- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan


TS
bimakus.officer
[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan
Quote:
Bulan puasa telah tiba...
...
dan masyarakat di Indonesia biasanya memiliki agenda rutin ketika memasuki penghujung bulan puasa, mudik. Mudik disaat lebaran menjadi momen yang paling dinantikan, karena pada saat itulah anggota keluarga besar dari segala penjuru bisa berkumpul bersama.
Meskipun macet-macetan (bagi pengguna jalan raya), antre beli tiket, kenaikan harga tiket dan lain-lainnya semua dilalui demi berkumpul bersama keluarga.
Mudik menggunakan jasa transportasi umum tentunya butuh persiapan, salah satu persiapan yang ga boleh keliwat yaitu pesan tiket. Pesan tiket mudik dilakukan jauh-jauh hari atau bahkan jauh-jauh bulan, biar ga kehabisan, tapi untuk pemesanan tiket bus agak berbeda bila dibanding dengan moda transportasi lain, karena biasanya tiket bus untuk arus mudik baru bisa dipesan H-30 dan itupun hanya bisa satu arah.
Tentunya pemesanan tiket mudik ini bisa melalui agen terdekat atau loket terminal, namun tetaplah waspada agar terhindar dari penipuan oknum agen/calo.
Bagi Kaskuser yang berencana akan melakukan perjalanan mudik lebaran 2018 menggunakan bus, berikut ini TS tampilkan info tarif tiket edisi lebaran 2018 (pict) dari beberapa PO yang mungkin bisa dijadikan referensi Kaskuser yang akan membeli tiket mudik
...
dan masyarakat di Indonesia biasanya memiliki agenda rutin ketika memasuki penghujung bulan puasa, mudik. Mudik disaat lebaran menjadi momen yang paling dinantikan, karena pada saat itulah anggota keluarga besar dari segala penjuru bisa berkumpul bersama.
Meskipun macet-macetan (bagi pengguna jalan raya), antre beli tiket, kenaikan harga tiket dan lain-lainnya semua dilalui demi berkumpul bersama keluarga.
Mudik menggunakan jasa transportasi umum tentunya butuh persiapan, salah satu persiapan yang ga boleh keliwat yaitu pesan tiket. Pesan tiket mudik dilakukan jauh-jauh hari atau bahkan jauh-jauh bulan, biar ga kehabisan, tapi untuk pemesanan tiket bus agak berbeda bila dibanding dengan moda transportasi lain, karena biasanya tiket bus untuk arus mudik baru bisa dipesan H-30 dan itupun hanya bisa satu arah.
Tentunya pemesanan tiket mudik ini bisa melalui agen terdekat atau loket terminal, namun tetaplah waspada agar terhindar dari penipuan oknum agen/calo.
Bagi Kaskuser yang berencana akan melakukan perjalanan mudik lebaran 2018 menggunakan bus, berikut ini TS tampilkan info tarif tiket edisi lebaran 2018 (pict) dari beberapa PO yang mungkin bisa dijadikan referensi Kaskuser yang akan membeli tiket mudik
Spoiler for Agramas:
Spoiler for Semarang - Kudus - Sukolilo - Tayu - Bojonegoro:
![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516111003.jpg)
Spoiler for Semarang - Demak - Kudus - Jepara:
![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516111316.jpg)
Spoiler for Wonogiri SDD:
![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516111417.jpg)
Spoiler for Solo - Wonogiri - Purwantoro - Pacitan - Matesih - Prambanan - Ponorogo:
![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516111538.jpg)
source: Agramas Lovers
Spoiler for Garuda Mas:
Berikut kami sampaikan harga tarif lebaran 5-14 juni 2018:
Ac bisnis 2-3 sragen dan blora: 270k
Vip sragen-magetan : 380k
Executive AA : 440k
Executive DD : 470k
Catatan:
Untuk keberangkatan dr pool dan pulogebang.
Monggo di pesan dr sekarang sebelum kehabisan..
Ac bisnis 2-3 sragen dan blora: 270k
Vip sragen-magetan : 380k
Executive AA : 440k
Executive DD : 470k
Catatan:
Untuk keberangkatan dr pool dan pulogebang.
Monggo di pesan dr sekarang sebelum kehabisan..
source: Garuda Mas Mania
Spoiler for :
Spoiler for Gunung Harta:
Spoiler for Harapan Jaya:
Spoiler for Pahala Kencana:
Spoiler for Putera Mulya:
Spoiler for Jabodetabek - Klaten:
![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516022512.png)
Spoiler for Jabodetabek - Wonogiri:
![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516022628.png)
source: @puteramulya_sejahtera_official
Spoiler for Safari Dharma Raya:
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE KE JAKARTA - TEMANGGUNG-YOGYAKARTA
KELAS SUPER EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
KELAS EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - MATARAM-SUMBAWA-BIMA
TANGGAL 3 – 6 dan 12 -13 JUNI
TANGGAL 7 – 11 JUNI 2018
HARGA NORMAL RUTE MATARAM, SUMBAWA, BIMA TANGGAL 14 JUNI
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - SITUBONDO- BANYUWANGI – DENPASAR
TANGGAL 6 - 7 JUNI 2018
TANGGAL 8 – 14 JUNI 2018
HARGA NORMAL RUTE SITUBONDO, BANYUWANGI DAN DENPASAR TANGGAL 1- 5 JUNI DAN TANGGAL 15 JUNI SAMPAI SETERUSNYA
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - SOLO – MATESIH
KELAS EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - SURABAYA – MALANG
TANGGAL 6 – 7 JUNI 2018
TANGGAL 8 – 14 JUNI 2018
HARGA NORMAL RUTE SURABAYA, MALANG TANGGAL 1- 5 JUNI DAN TANGGAL 15 JUNI SAMPAI SETERUSNYA
RUTE YOGYAKARTA - TEMANGGUNG - JAKARTA
KELAS SUPER EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 01 JULI 2018
KELAS EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 01 JULI 2018
KELAS PATAS AC
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 01 JULI 2018
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE TEMANGGUNG - MATARAM
KELAS EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
RUTE TEMANGGUNG/SEMARANG - DENPASAR
KELAS EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
RUTE TEMANGGUNG/YOGYAKARTA/SEMARANG - SURABAYA / MALANG
KELAS EXECUTIVE
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
RUTE YOGYAKARTA- TEMANGGUNG - JAKARTA
KELAS WISATA 2-2 (Tanpa Servis Makan)
*NB : Bila terjadi kenaikan atau penurunan harga, maka penumpang tidak akan dikenakan biaya tambahan maupun pengembalian pembayaran. Harga resmi merupakan harga yang terstempel pada saat pemesanan.
RUTE KE JAKARTA - TEMANGGUNG-YOGYAKARTA
KELAS SUPER EXECUTIVE
- TANGGAL 1 - 5 JUNI dan 18 – 24 JUNI 2018 Rp 270.000
- TANGGAL 6 – 7 JUNI Rp 300.000
- TANGGAL 8 – 14 JUNI Rp 500.000
- TANGGAL 15-17 JUNI Rp 400.000
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
KELAS EXECUTIVE
- TANGGAL 1 – 5 JUNI dan 18 – 24 JUNI 2018 Rp 210.000
- TANGGAL 6 – 7 JUNI Rp 225.000
- TANGGAL 8 – 14 JUNI Rp 400.000
- TANGGAL 15 – 17 JUNI Rp 300.000
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - MATARAM-SUMBAWA-BIMA
TANGGAL 3 – 6 dan 12 -13 JUNI
- MATARAM Rp 650.000
- SUMBAWA Rp 750.000
- BIMA Rp 850.000
TANGGAL 7 – 11 JUNI 2018
- MATARAM Rp 750.000
- SUMBAWA Rp 850.000
- BIMA Rp 950.000
HARGA NORMAL RUTE MATARAM, SUMBAWA, BIMA TANGGAL 14 JUNI
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - SITUBONDO- BANYUWANGI – DENPASAR
TANGGAL 6 - 7 JUNI 2018
- SITUBONDO Rp 400.000
- BANYUWANGI Rp 400.000
- DENPASAR Rp 450.000
TANGGAL 8 – 14 JUNI 2018
- SITUBONDO Rp 500.000
- BANYUWANGI Rp 500.000
- DENPASAR Rp 550.000
HARGA NORMAL RUTE SITUBONDO, BANYUWANGI DAN DENPASAR TANGGAL 1- 5 JUNI DAN TANGGAL 15 JUNI SAMPAI SETERUSNYA
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - SOLO – MATESIH
KELAS EXECUTIVE
- TANGGAL 1 – 5 JUNI dan 18 – 24 JUNI 2018 Rp 210.000
- TANGGAL 6 – 7 JUNI Rp 225.000
- TANGGAL 8 – 14 JUNI Rp 400.000
- TANGGAL 15 – 17 JUNI Rp 300.000
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE JAKARTA - SURABAYA – MALANG
TANGGAL 6 – 7 JUNI 2018
- SURABAYA Rp 325.000
- MALANG Rp 350.000
TANGGAL 8 – 14 JUNI 2018
- SURABAYA Rp 450.000
- MALANG Rp 450.000
HARGA NORMAL RUTE SURABAYA, MALANG TANGGAL 1- 5 JUNI DAN TANGGAL 15 JUNI SAMPAI SETERUSNYA
RUTE YOGYAKARTA - TEMANGGUNG - JAKARTA
KELAS SUPER EXECUTIVE
- TANGGAL 11 - 16 JUNI (Harga Discount) Rp 125.000,-
- TANGGAL 17 - 18 JUNI (Harga Normal) Rp 250.000,-
- TANGGAL 19 - 24 JUNI (Harga Tuslah) Rp 450.000,-
- TANGGAL 25 - 30 JUNI (Harga Peralihan) Rp 275.000,-
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 01 JULI 2018
KELAS EXECUTIVE
- TANGGAL 11 - 16 JUNI (Harga Discount) Rp 90.000,-
- TANGGAL 17 - 18 JUNI (Harga Normal) Rp 180.000,-
- TANGGAL 19 - 24 JUNI (Harga Tuslah) Rp 350.000,-
- TANGGAL 25 - 30 JUNI (Harga Peralihan) Rp 210.000,-
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 01 JULI 2018
KELAS PATAS AC
- TANGGAL 11 - 16 JUNI (Harga Discount) Rp 70.000,-
- TANGGAL 17 - 18 JUNI (Harga Normal) Rp 135.000,-
- TANGGAL 19 - 24 JUNI (Harga Tuslah) Rp 300.000,-
- TANGGAL 25 - 30 JUNI (Harga Peralihan) Rp 180.000,-
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 01 JULI 2018
HARGA TIKET LEBARAN 2018
RUTE TEMANGGUNG - MATARAM
KELAS EXECUTIVE
- TANGGAL 8 - 10 & 21 - 24 JUNI (Harga Peralihan) Rp 500.000,-
- TANGGAL 11 - 13 & 17 - 20 JUNI (Harga Tuslah) Rp 550.000,-
- TANGGAL 14 - 16 JUNI (Harga Normal) Rp 450.000,-
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
RUTE TEMANGGUNG/SEMARANG - DENPASAR
KELAS EXECUTIVE
- TANGGAL 17 - 24 JUNI (Harga Peralihan) Rp 300.000,-
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
RUTE TEMANGGUNG/YOGYAKARTA/SEMARANG - SURABAYA / MALANG
KELAS EXECUTIVE
- TANGGAL 09 - 24 JUNI (Harga Tuslah) Rp 180.000,-
HARGA NORMAL MULAI TANGGAL 25 JUNI 2018
RUTE YOGYAKARTA- TEMANGGUNG - JAKARTA
KELAS WISATA 2-2 (Tanpa Servis Makan)
- TANGGAL 17 - 18 JUNI Rp 125.000,-
- TANGGAL 19 - 24 JUNI Rp 300.000,-
- TANGGAL 25 - 30 JUNI Rp 170.000,-
*NB : Bila terjadi kenaikan atau penurunan harga, maka penumpang tidak akan dikenakan biaya tambahan maupun pengembalian pembayaran. Harga resmi merupakan harga yang terstempel pada saat pemesanan.
source: safaridharmasakti.com
Spoiler for Sumber Alam:
Selain melalui agen atau loket terminal, kini beli tiket bus sudah bisa online, baik yang disediakan oleh PO itu sendiri atau melalui web/aplikasi pemesanan tiket seperti redbus.id, bosbis.com, app traveloka, easybook.com dan lain sebagainya.
Untuk info lengkapnya, Agan bisa kunjungi link yang ada di source atau nomor yg tertera atau agen terdekat
Sementara hanya ada info itu aja yg TS pajang disini, thread ini diusahakan akan di-update terus
Untuk info lengkapnya, Agan bisa kunjungi link yang ada di source atau nomor yg tertera atau agen terdekat
Sementara hanya ada info itu aja yg TS pajang disini, thread ini diusahakan akan di-update terus

Silakan bagi Kaskuser yang punya info tarif tiket bus lebaran bisa posting di thread ini juga

![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516124635.png)
Garasi Bimakus

![[UPDATE] Mudik Lebaran 2018 Naik Bus? Cek Tarifnya Disini, Gan](https://s.kaskus.id/images/2018/05/16/4533600_20180516124635.png)
Garasi Bimakus
Diubah oleh bimakus.officer 03-06-2018 22:50
0
26.4K
Kutip
119
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan