- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Yakinkan Mereka, Agar Memperbolehkan Berhubungan Dengan Dia


TS
lintasburung
Yakinkan Mereka, Agar Memperbolehkan Berhubungan Dengan Dia


MY THREAD



Setiap kita menjalin hubungan, pastinya ingin terus berlanjut hingga ke jenjang yang lebih serius, yakni menikah. Terutama bagi pasangan yang sudah cukup umur, menikah adalah salah satu hal yang menjadi tujuan dari menjalin hubungan tersebut.
Namun tak jarang, hubungan dengan pasangan sering mendapat rintangan salah satunya tidak mendapat restu dari orang tua. Berbagai hal bisa menjadi alasan orang tua tidak memberikan restu pada hubungan kita entah itu dari sifat, sikap maupun latar belakang pacar kita.

https://lifestyle.okezone.com
Pada dasarnya, semua orang tua tentu ingin melihat anaknya bahagia termasuk dalam hal memilih pasangan hidup. Berbagai pertimbangan akan mereka pikirkan sebelum memberikan restu kita untuk menikah. Pasalnya, menikah itu bukan seperti pacaran yang jika putus, kita tinggal mencari pengganti. Untuk itu, kita perlu meyakinkan orang tua agar mendapat restu dan pasangan kita adalah orang yang tepat yang akan mendampingi kehidupan berumah tangga.
Berikut cara meyakinkan orang tua agar hubungan mendapat restu seperti dilansir dari hipwee.com (24/1/2015) :
Ajak ke rumah
Spoiler for no:
Kenalkan pacar kita dengan orang tua dengan mengajaknya ke rumah. Cara ini akan membuat orang tua kita mengenal lebih dekat dengan pacar kita. Selain itu, hal ini juga menunjukkan bahwa hubungan yang kita jalin dengan pasangan adalah hubungan yang serius, bukan main-main lagi. Namun yang perlu diperhatikan, tetap dampingi pasangan kita saat pertama kali mengajaknya ke rumah untuk bisa membantu menjawab saat orang tua melakukan “introgasi” pada pasangan kita.
Ajak ke acara keluarga
Quote:
Ceritakan kelebihan dan kekurangan
Quote:
Jelaskan rencana masa depan
Quote:
Jika masih belum mendapat restu, tanyakan alasannya
Quote:
Ingat, jangan nekad jika tak mendapat restu dari orang tua. Karena segala sesuatu yang tidak mendapat restu dari orang tua, dipastikan tidak akan mendapat hasil yang baik.








rykenpb memberi reputasi
1
6K
72


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan