Kaskus

News

Pengaturan

Mode Malambeta
Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

aprilapril3Avatar border
TS
aprilapril3
Menciptakan Manager yang kompeten
Pada manajer memiliki peran vital dalam membentuk lingkungan kerja. Mereka dapat menjadi motivasi karyawan sekaligus sumber demotivasi karyawan. Memiliki manajer yang dapat menjadi sumber motivasi menjadi aset berharga untuk meningkatkan kontribusi karyawan-karyawan terbaik perusahaan. Ketidakpuasan terus-menerus terhadap atasannya akan menyebabkan karyawan-karyawan terbaik "memecat" atasannya dengan cara mengundurkan dir dari perusahaan dengan berbagai alasan.
Profesional SDM perlu membekali para manajer dalam pengetahuan dan keterampilan mengelola dan membrdayakan personelnya seperti :
*menetapkan sasaran kinerja yang jelas
*memberikan perlakuan yang adul dan terbuka bagi setiap bawahan
*memberikan kewenangan dan fasilitas bekerja
*memberikan pengakuan atas pencapaian kinerja bawahan
*mendorong pembelajaran dan memfasilitasi karyawan mengikuti pelatihan
*memberikan kesempatan untuk berkembang dan dipromosikan


Dari pernyataan diatas manajer sangat berpengaruh terhadap karyawan dalam sebuah perusahaan. tidak hanta tegas dan disiplin manajer yang baik adalah manajer yang dapat menjadi teladan bagi perusahaan, dikagumi bukan hanya dihormati. so mari belajar menjadi seorang manajer yang layak menjadi panutan atau mendorong manajer di perusahaan kita menjadi manajer yang baik.
0
866
2
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan