- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
5 Wanita Ter-Kuat di WWE
TS
froye
5 Wanita Ter-Kuat di WWE
Quote:
Hot Thread
#HT_Ke-7
#HT_Ke-7
Gambar: Youtube/WWE
Quote:
Tahun ini WWE membuat sejarah dengan menghelat turnamen Royal Rumble pertama khusus pegulat wanita yang dimenangkan oleh Asuka. Revolusi pegulat wanita di WWE semakin nyata, para pegulat wanita ini sekarang tidak hanya menjadi pendamping para pria tapi sekarang mereka pun sudah menjadi tokoh utama dalam perkembangan WWE. Bahkan Ronda Rousey, mantan juara wanita UFC pun dikabarkan akan bergabung dengan WWE yang tentunya akan membuat WWE semakin menarik untuk disaksikan.
WWE memiliki banyak pegulat wanita yang sangat kuat sejak era WCW. Mereka bukan menjadi pemanis dengan kecantikkan meraka, akan tetapi mereka memiliki kemampuan yang layak untuk disaksikan.
Berikut di bawah terdapat 5 Pegulat wanita WWE terkuat yang pernah ada..
WWE memiliki banyak pegulat wanita yang sangat kuat sejak era WCW. Mereka bukan menjadi pemanis dengan kecantikkan meraka, akan tetapi mereka memiliki kemampuan yang layak untuk disaksikan.
Berikut di bawah terdapat 5 Pegulat wanita WWE terkuat yang pernah ada..
Quote:
5. Nia Jax
Gambar:WWE.com
Memiliki tinggi 183 cm membuat Nia menjadi salah satu pegulat wanita paling ditakuti saat ini. Sepupu dari The Rock ini sempat beberapa kali dikeluarkan dari kelas beladiri seperti Karate, Kickboxing, dan Judo saat ia masih kecil karena Nia sering membuat orang lain terluka. Saat ini Nia masih menjadi pegulat aktif di WWE dan akan menghadapi Asuka, pemenang akan menghadapi Alexa Bliss, pemegang sabuk juara RAW Women’s Champion
4. Beth Phoenix
Gambar:WWE.com
Beth Phoenix memiliki tubuh yang atletis, ia adalah mantan juara WWE Women’s Champion sebanyak 3 kali. Beth Phoenix adalah wanita kedua yang mengikuti Royal Rumble. Pada 2010 ia mengikuti Royal Rumble bersama 29 pegulat lainnya yang semuanya adalah pria. Bahkan ia berhasil mengeleminasi pegulat berbadan besar The Great Khali.
3. Kharma
Gambar:WWE.com
Dengan tinggi 1,8 m dan tubuh yang cukup “tambun”, Kharma sempat disebut terlalu gemuk saat megikuti audisi untuk menjadi WWE Superstar. Akan tetapi Kharma berhasil membuktikan bahwa ia memiliki karakter yang dapat membuat nya layak disebut WWE Supertars. Ia sempat mengikuti dojo joshi puroresu (WWE nya pegulat Wanita di jepang) sebelum akhirnya ia berhasil untuk meyakinkan WWE akan kemampuannya untuk menjadi WWE Supersatar.
2. Nicole Bass
Gambar:independent.co.uk
Mantan superstar WWE ini meninggal di usia 52 tahun, dikabarkan ia meninggal karena penyakit stroke. Mungkin hanya sedikit yang mengingat Nicole Bass, ia memulai debutnya di gulat profesional pada tahun 1998. Pada tahun 1999, ia menjalani debut di WWF sebagai bodyguard dari Sable. Sebagai seorang Boddybuilder membuat Nicole memiliki badan yang sangat kekar, jadi tak heran bila ia memiliki kekuatan yang dapat menandingi para pria.
1. Chyna
Gambar:WWE.com
“The Ninth Wonder of the World”. Chyna adalah wanita pertama yang mengikuti Royal Rumble Match dan Wanita pertama yang mengikuti King of the Ring Tournament. Selain itu, ia juga menjadi wanita pertama yang memenangkan Intercontinental Championship yang biasanya hanya diperebutkan oleh para pria. Tubuh yang Atletis tapi tetap memperlihatkan sisi feminim, khususnya saat bersama alm. Eddie Guerero membuat Chyna memiliki karakter yang menarik dan unik. Pada tahun 2016 Chyna menghembuskan nafas terakhirnya di usia 45 tahun.
Spoiler for Nia Jax:
Gambar:WWE.com
Memiliki tinggi 183 cm membuat Nia menjadi salah satu pegulat wanita paling ditakuti saat ini. Sepupu dari The Rock ini sempat beberapa kali dikeluarkan dari kelas beladiri seperti Karate, Kickboxing, dan Judo saat ia masih kecil karena Nia sering membuat orang lain terluka. Saat ini Nia masih menjadi pegulat aktif di WWE dan akan menghadapi Asuka, pemenang akan menghadapi Alexa Bliss, pemegang sabuk juara RAW Women’s Champion
4. Beth Phoenix
Spoiler for Beth Phoenix:
Gambar:WWE.com
Beth Phoenix memiliki tubuh yang atletis, ia adalah mantan juara WWE Women’s Champion sebanyak 3 kali. Beth Phoenix adalah wanita kedua yang mengikuti Royal Rumble. Pada 2010 ia mengikuti Royal Rumble bersama 29 pegulat lainnya yang semuanya adalah pria. Bahkan ia berhasil mengeleminasi pegulat berbadan besar The Great Khali.
3. Kharma
Spoiler for Kharma:
Gambar:WWE.com
Dengan tinggi 1,8 m dan tubuh yang cukup “tambun”, Kharma sempat disebut terlalu gemuk saat megikuti audisi untuk menjadi WWE Superstar. Akan tetapi Kharma berhasil membuktikan bahwa ia memiliki karakter yang dapat membuat nya layak disebut WWE Supertars. Ia sempat mengikuti dojo joshi puroresu (WWE nya pegulat Wanita di jepang) sebelum akhirnya ia berhasil untuk meyakinkan WWE akan kemampuannya untuk menjadi WWE Supersatar.
2. Nicole Bass
Spoiler for Nicole Bass:
Gambar:independent.co.uk
Mantan superstar WWE ini meninggal di usia 52 tahun, dikabarkan ia meninggal karena penyakit stroke. Mungkin hanya sedikit yang mengingat Nicole Bass, ia memulai debutnya di gulat profesional pada tahun 1998. Pada tahun 1999, ia menjalani debut di WWF sebagai bodyguard dari Sable. Sebagai seorang Boddybuilder membuat Nicole memiliki badan yang sangat kekar, jadi tak heran bila ia memiliki kekuatan yang dapat menandingi para pria.
1. Chyna
Spoiler for Chyna:
Gambar:WWE.com
“The Ninth Wonder of the World”. Chyna adalah wanita pertama yang mengikuti Royal Rumble Match dan Wanita pertama yang mengikuti King of the Ring Tournament. Selain itu, ia juga menjadi wanita pertama yang memenangkan Intercontinental Championship yang biasanya hanya diperebutkan oleh para pria. Tubuh yang Atletis tapi tetap memperlihatkan sisi feminim, khususnya saat bersama alm. Eddie Guerero membuat Chyna memiliki karakter yang menarik dan unik. Pada tahun 2016 Chyna menghembuskan nafas terakhirnya di usia 45 tahun.
Spoiler for Referensi:
fact5.net
WWE.com
en.wikipedia.org
independent.co.uk
WWE.com
en.wikipedia.org
independent.co.uk
Quote:
Diubah oleh froye 28-02-2018 09:58
4iinch dan anasabila memberi reputasi
2
26.1K
Kutip
158
Balasan
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan