

TS
scorpiigirl
[LOVE LETTER 2] ungkapan sayangku untuk adik laki-laki ku
Quote:
dear ferguson,
depok, jawa barat.
Aku tahu....
Sebagai seorang kakak, aku rasa aku belum bisa mengarahkan dirimu.
Sebagai seorang kakak, aku rasa aku masih belum pantas dijadikan sebuah panutan yg baik.
Sebagai seorang kakak, aku rasa aku masih belum mampu mengerti apa mau mu, apa warna kesuakaan mu, apa makanan yg kau suka.
Sebagai seorang kakak, aku rasa diriku masih belum bisa jadi seorang kakak.
Kita terpaut jarak usia 5 tahun, sekarang kau sudah tumbuh menjadi remaja dewasa
Dulu tubuh mu kecil di bandingkan aku, aku masih berani melawan mu dan memarahimu.
tapi waktu berubah dan kau beranjak dewasa. Sekarang tubuh mu bagai kan petinju di usia mu yg ke 13
dek...
aku kangen di saat kita kecil dulu, saat aku kelas 4 sd dan kau masih masuk TK
aku ingat sekali pipi chubby mu itu dek, aku kangen saat kau masih kecil.
Kau punya senyuman termanis pada saat itu, aku dulu masih suka memeluk mu dan mecium wangi mu pada saat kau sudah mandi.
Oh iya,,,
aku ingat betul dulu aku pernah memarahimu sampai kupukul dirimu, dan kau berteriak minta ampun padaku. Dan saat kau tertidur setelah kejadian tersebut, ku lihat tanda biru bekas pukulan ku padamu, tahu kau kau? Aku menanggis sambil mengoleskan minyak tawon padamu. Teringat ekpresi muka mu saat ku pukul sambil berteriak memohon ampun padaku. Maaf kan perbuatan ku waktu itu
dulu kau masih bisa ku lawan. Sekarang? untuk memarahi mu saja aku tidak berani karena badan mu yg lebih besar daripaku.
Sampai beranjak dewasa, sepertinya kita tidak seperti siblings yg lain. Saling bertukar pikiran, bercerita dan bertukar pendapat. Aku dan kamu seperti masing-masing saja, urusan mu adalah urusanmu dan urusanku adalah urusanku. Aku pun menjadi seorang kakak masih belum bisa mengayomi mu dan akrab seperti sikap kakak terhadap adeknya. terkadang aku iri ngeliat teman-teman ku yg sangat akrab sama adiknya atau sama kakaknya sendiri.
Tapi, tetap dek...
aku akan selalu menjadi kakakmu, aku sayang padamu. Tapi memang tidak pernah ku tunjukan semua itu.
Maaf dulu aku pernah bertindak kasar padamu, bahkan sampai sekarang pun aku masih suka memarahimi mu. Tapi, aku sadar kau sudah remaja dan tidak suka dikekang. Apalagi ku dengar kabar dari mama bahwa kau membolos sekolah, mama stress kau bertindak seperti itu. Aku pun sama... tapi aku pahami, kau remaja awal yg masih menemukan jati dirinya. mungkin mama gak bisa mentoleransi apa yg kau perbuat, Tapi aku paham betul kenapa kau seperti itu.
Banyak sekali kekurangan mu dek, salah satu nya kau masih suka menangis apabila di nasehati setiap kau berbuat kesalahan. Tapi, aku sadar kenapa kau seperti itu. Kau hidup di antara dua perempuan yg tidak ada laki-laki di dalamnya. Jadi, kau terbawa perasaan seorang perempuan. Aku paham betul kenapa kau seperti itu
Dek,
aku percaya apapun kekuranganmu setidaknya aku yakin masa depan mu akan sukses dibandingkan aku. Walau kau tidak pintar di bidang akademis, tapi aku percaya kau adalah kau. No matter what happen is! Semua salah ku tidak pernah mengajarimu sedari kecil, ku tahu dulu kau kecil sangatlah pintar bahkan waktu SD kelas 1 pun kau mendaptkan peringkat. Tapi semua berubah karena tidak ada yang merngajari mu. Mama sibuk bekerja, sementara aku abai terhdapmu.
Jangan pernah mengangap aku tidak sayang padamu. Dalam doa ku selalu ku doakan yg terbaik untukmu. Ison sekarang kamu tinggal sama mama, jagalah mama senantiasa. kau tahu? Mama sayang padamu aku pun tau kau pun juga. Maaf selama ini aku belum bisa menjadi kakak-mu tapi selalu ku doakan dan ku usahakan yg terbaik untuk masa depanmu~
Jakarta, 2 februari 2018
your one and only sister.
scorpiigirl
depok, jawa barat.
Aku tahu....
Sebagai seorang kakak, aku rasa aku belum bisa mengarahkan dirimu.
Sebagai seorang kakak, aku rasa aku masih belum pantas dijadikan sebuah panutan yg baik.
Sebagai seorang kakak, aku rasa aku masih belum mampu mengerti apa mau mu, apa warna kesuakaan mu, apa makanan yg kau suka.
Sebagai seorang kakak, aku rasa diriku masih belum bisa jadi seorang kakak.
Kita terpaut jarak usia 5 tahun, sekarang kau sudah tumbuh menjadi remaja dewasa
Dulu tubuh mu kecil di bandingkan aku, aku masih berani melawan mu dan memarahimu.
tapi waktu berubah dan kau beranjak dewasa. Sekarang tubuh mu bagai kan petinju di usia mu yg ke 13
dek...
aku kangen di saat kita kecil dulu, saat aku kelas 4 sd dan kau masih masuk TK
aku ingat sekali pipi chubby mu itu dek, aku kangen saat kau masih kecil.
Kau punya senyuman termanis pada saat itu, aku dulu masih suka memeluk mu dan mecium wangi mu pada saat kau sudah mandi.
Oh iya,,,
aku ingat betul dulu aku pernah memarahimu sampai kupukul dirimu, dan kau berteriak minta ampun padaku. Dan saat kau tertidur setelah kejadian tersebut, ku lihat tanda biru bekas pukulan ku padamu, tahu kau kau? Aku menanggis sambil mengoleskan minyak tawon padamu. Teringat ekpresi muka mu saat ku pukul sambil berteriak memohon ampun padaku. Maaf kan perbuatan ku waktu itu

Sampai beranjak dewasa, sepertinya kita tidak seperti siblings yg lain. Saling bertukar pikiran, bercerita dan bertukar pendapat. Aku dan kamu seperti masing-masing saja, urusan mu adalah urusanmu dan urusanku adalah urusanku. Aku pun menjadi seorang kakak masih belum bisa mengayomi mu dan akrab seperti sikap kakak terhadap adeknya. terkadang aku iri ngeliat teman-teman ku yg sangat akrab sama adiknya atau sama kakaknya sendiri.
Tapi, tetap dek...
aku akan selalu menjadi kakakmu, aku sayang padamu. Tapi memang tidak pernah ku tunjukan semua itu.
Maaf dulu aku pernah bertindak kasar padamu, bahkan sampai sekarang pun aku masih suka memarahimi mu. Tapi, aku sadar kau sudah remaja dan tidak suka dikekang. Apalagi ku dengar kabar dari mama bahwa kau membolos sekolah, mama stress kau bertindak seperti itu. Aku pun sama... tapi aku pahami, kau remaja awal yg masih menemukan jati dirinya. mungkin mama gak bisa mentoleransi apa yg kau perbuat, Tapi aku paham betul kenapa kau seperti itu.
Banyak sekali kekurangan mu dek, salah satu nya kau masih suka menangis apabila di nasehati setiap kau berbuat kesalahan. Tapi, aku sadar kenapa kau seperti itu. Kau hidup di antara dua perempuan yg tidak ada laki-laki di dalamnya. Jadi, kau terbawa perasaan seorang perempuan. Aku paham betul kenapa kau seperti itu

Dek,
aku percaya apapun kekuranganmu setidaknya aku yakin masa depan mu akan sukses dibandingkan aku. Walau kau tidak pintar di bidang akademis, tapi aku percaya kau adalah kau. No matter what happen is! Semua salah ku tidak pernah mengajarimu sedari kecil, ku tahu dulu kau kecil sangatlah pintar bahkan waktu SD kelas 1 pun kau mendaptkan peringkat. Tapi semua berubah karena tidak ada yang merngajari mu. Mama sibuk bekerja, sementara aku abai terhdapmu.
Jangan pernah mengangap aku tidak sayang padamu. Dalam doa ku selalu ku doakan yg terbaik untukmu. Ison sekarang kamu tinggal sama mama, jagalah mama senantiasa. kau tahu? Mama sayang padamu aku pun tau kau pun juga. Maaf selama ini aku belum bisa menjadi kakak-mu tapi selalu ku doakan dan ku usahakan yg terbaik untuk masa depanmu~
Spoiler for almost 7years ago~:
![[LOVE LETTER 2] ungkapan sayangku untuk adik laki-laki ku](https://s.kaskus.id/images/2018/02/02/8989168_201802021034140244.jpg)
Jakarta, 2 februari 2018
your one and only sister.
scorpiigirl

Diubah oleh scorpiigirl 03-02-2018 16:37




aldysadi dan tata604 memberi reputasi
2
18.9K
Kutip
5
Balasan
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan