- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Menteri Susi Didemo Ribuan Orang, Responnya Bikin Kagum Netizen


TS
jajanow
Menteri Susi Didemo Ribuan Orang, Responnya Bikin Kagum Netizen
Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pudjiastuti, kemarin 17/1 baru saja didemo oleh para nelayan di kawasan Monas. Ribuan nelayan yang tergabung dalam Aliansi Nelayan Indonesia (ANNI) berunjuk rasa dan menuntut Bu Susi segera melegalkan kembali penggunaan cantrang untuk menangkap ikan. Para nelayan itu beranggapan bahwa alat penangkap ikan seperti cantrang dan payang merupakan alat yang ramah lingkungan. Tak hanya itu, para nelayan juga meminta Bu Susi untuk mencabut semua Peraturan Meteri Kelautan dan Perikanan (KKP).
Menteri Susi memang membuat kebijakan tentang pelarangan penggunaan cantrang pada awal tahun ini bagi para nelayan. Beliau beranggapan cantrang hanya menguntungkan kapal besar dan merugikan nelayan kecil sekaligus dapat merusak populasi ikan. Sayangnya, para nelayan kecil tidak mempunyai pengganti cantrang untuk melaut dan menangkap ikan. Akibatnya, banyak nelayan yang berhenti melaut dan tidak mendapat penghasilan.
Menteri Susi didemo ribuan orang ini dia reaksi beraninya menemui para pendemo

Bu Susi memang dikenal sosok pemberani dan tegas. Jargon “tenggelamkan!” seakan sesuai dengan sosoknya yang tak gentar menjaga keutuhan laut NKRI. Terlihat pula dengan keberanian Menteri Susi menemui ribuan pendemo yang menuntutnya.
Terlihat Bu Susi turun ke jalan menemui massa para nelayan. Ia pun tak takut berorasi di depan ribuan para pendemo. Uniknya, reaksi Bu Susi dalam merespon para pendemonya seakan menyihir mereka untuk mendukung apa pun keputusan Bu Susi. Video orasi Bu Susi ini muncul di akun Twitter @nrg07 dan menuai decak kagum netizen.

“Saya ingin Anda-Anda menguasi laut Indoesia,” kata Menteri Susi Pudjiastuti yang langsung direspon dengan teriakan para pendemo “Setuju!”
“Bukan kapal-kapal ikan asing,” lanjut Susi berorasi. Para pendemo pun semakin setuju dengan ucapan Bu Susi, mereka kembali mengepalkan tangan dan berteriak “Setuju!”
Menteri Susi pun sempat bertanya kepada para pendemo, “kapal asing diapain?”
Seakan terbuai dengan orasi Bu Susi mereka menjawab dengan semangat, “tenggelamkan!”
Bu Susi menutup orasinya dengan mengatakan “Hidup nelayan Indonesia.”
Keputusan Susi yang akhirnya membolehkan nelayan menggunakan cantrang membuat netizen semakin kagum. Banyak yang memuji keberanian dan ketegasannya saat orasi di depan ribuan pendemonya. Menteri Kelautan dan Perikanan ini seakan mampu membuat kekompakan dengan para pendemonya sehingga tidak terjadi kericuhan.
Menteri Susi memang membuat kebijakan tentang pelarangan penggunaan cantrang pada awal tahun ini bagi para nelayan. Beliau beranggapan cantrang hanya menguntungkan kapal besar dan merugikan nelayan kecil sekaligus dapat merusak populasi ikan. Sayangnya, para nelayan kecil tidak mempunyai pengganti cantrang untuk melaut dan menangkap ikan. Akibatnya, banyak nelayan yang berhenti melaut dan tidak mendapat penghasilan.
Menteri Susi didemo ribuan orang ini dia reaksi beraninya menemui para pendemo

Bu Susi memang dikenal sosok pemberani dan tegas. Jargon “tenggelamkan!” seakan sesuai dengan sosoknya yang tak gentar menjaga keutuhan laut NKRI. Terlihat pula dengan keberanian Menteri Susi menemui ribuan pendemo yang menuntutnya.
Terlihat Bu Susi turun ke jalan menemui massa para nelayan. Ia pun tak takut berorasi di depan ribuan para pendemo. Uniknya, reaksi Bu Susi dalam merespon para pendemonya seakan menyihir mereka untuk mendukung apa pun keputusan Bu Susi. Video orasi Bu Susi ini muncul di akun Twitter @nrg07 dan menuai decak kagum netizen.

“Saya ingin Anda-Anda menguasi laut Indoesia,” kata Menteri Susi Pudjiastuti yang langsung direspon dengan teriakan para pendemo “Setuju!”
“Bukan kapal-kapal ikan asing,” lanjut Susi berorasi. Para pendemo pun semakin setuju dengan ucapan Bu Susi, mereka kembali mengepalkan tangan dan berteriak “Setuju!”
Menteri Susi pun sempat bertanya kepada para pendemo, “kapal asing diapain?”
Seakan terbuai dengan orasi Bu Susi mereka menjawab dengan semangat, “tenggelamkan!”
Bu Susi menutup orasinya dengan mengatakan “Hidup nelayan Indonesia.”
Keputusan Susi yang akhirnya membolehkan nelayan menggunakan cantrang membuat netizen semakin kagum. Banyak yang memuji keberanian dan ketegasannya saat orasi di depan ribuan pendemonya. Menteri Kelautan dan Perikanan ini seakan mampu membuat kekompakan dengan para pendemonya sehingga tidak terjadi kericuhan.
0
1.2K
10


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan