- Beranda
- Komunitas
- Food & Travel
- Oriental Exotic (Asian food)
Restoran Ini Sediakan Menu dengan Mangkuk Jumbo Seukuran Ember


TS
udinisah
Restoran Ini Sediakan Menu dengan Mangkuk Jumbo Seukuran Ember

Spoiler for No Repsol:
Quote:

Ada banyak cara agar membuat tempat makan selalu ramai dikunjungi oleh pecinta kuliner. Selain mendekorasi ruangan sekeren mungkin, beberapa di antaranya juga menawarkan menu aneh yang malah difavoritkan banyak orang. Seperti restoran berikut ini
Bukan di Indonesia, tempat makan unik satu ini berada di Ayutthaya, Thailand. Namanya Sup Mie Perahu yang unik dengan ukuran mangkuknya. Tak seperti biasanya, mangkuk di sini menyerupai ember cucian karena cukup besar. Tak hanya ukuran wadahnya yang jumbo, isianya juga besar-besar dan mengenyangkan.
Sumpitnya yang Juga Berukuran Jumbo
Spoiler for Pict:

Tak hanya mangkuknya saja, sumpit juga berukuran jumbo. Bahkan, sekilas mirip dengan tongkat pramuka. Bukan untuk properti, sumpit raksasa ini juga digunakan untuk makan. Wah, bisa dibayangkan bagaimana memegang alat makan satu ini kan? Tentu saja agak susah.
Selain menawarkan satu paket mie dengan ukuran jumbo, ternyata restoran di Thailand ini juga memiliki keunikan lainnya. Sesuai dengan namanya, letak resto sup mie ini berada di tepi sungai. Sambil menunggu pesanan, menikmati keindahan sungai sangatlah menyenangkan. Apalagi jika ditemani dengan orang tercinta.
Menu Lain yang Tak Kalah Menggiurkan
Spoiler for Pict:

Hidangan andalan di restoran satu ini memang bermangkuk besar, namun kamu bisa memesan dalam porsi kecil. Makin nikmat lagi jika ditemani dengan es krim yang juga berukuran jumbo. Sayangnya, beberapa menu makanan di sini menggunakan campuran babi. Jadi, tidak rekomended untuk kamu yang muslim.
Bagaimana, tertarik untuk mencoba sup mie dengan mangkuk super besar satu ini? Yuk, mulai menabung untuk liburan ke Thailand.
Sumur Dalam
Spoiler for Jangan lupa :





Quote:
Baca Juga :
- Sensasi Menaiki Roller Coaster Bawah Laut dan Bertemu Kraken, Berani Coba?
- Inilah Xoi Ketan Susu Khas Vietnam yang Manis dan Gurih
- Perkenalkan ‘Donutella Versace’ Donat Cokelat Seberat 1 Kilogram Ini Bikin Ngiler
- Louis Vuitton Rilis Arloji Pintar Android Bernama Tambour Horizon Connected Watch
- Lagi, Nihi Sumba Island Menjadi Hotel Terbaik Tahun Ini
- Mochi Hitam Ini Berisi Kopi Espresso yang akan Meleleh di Mulut
- Kini Ada Es Krim Berbentuk Awan yang Menggemaskan
- Perkedel Bondon Wisata Kuliner Malam Legendaris di Bandung
- Volkner Performance S, Hotel Bintang 5 Berjalan
- Wow ! Kamiya Erina Mencoba Pecahkan Genteng Menggunakan Dadanya
- Penampilan Pemeran Kiper Wanita di Film Shaolin Soccer Bikin Pangling
- Beer Bike yang Unik Namun Kini Sudah DIlarang Oleh Pemerintah Amsterdam
- AWAS! Menginap di Hotel Ini Bisa Nyasar ke Korea Utara
- Kegiatan Gak Penting Yang Bisa Dilakukan Ketika Gak Bawa Handphone Ke Toilet
- 5 Makanan khas Kamboja Yang Harus Kalian Coba
- Rujak Bebeg, Kuliner Legendaris Nusantara Dengan Rasa Ciamik
Diubah oleh udinisah 27-11-2017 03:40
0
29.8K
Kutip
181
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan