- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Mudahnya Kehidupan Kita Tiada Lah Rumit


TS
arbib
Mudahnya Kehidupan Kita Tiada Lah Rumit
Quote:
Hidup Rumit, banyak masalah, susah, berat, penuh ini itu dan lain sebagainya. Sering kan mendengar keluhan seperti ini,? . Sering sekali. Bahkan hampir bisa di temui setiap hari keluhan sewarna dengan problematika sedemikian rupa.

https://pixabay.com/en/stress-anxiety-depression-unhappy-2902537/
Bila engkau sedang menghadapi keadaan sedemikian rupa. Rumit sekali akan hidup yang dijalani. Beragam masalah bertubi tubi. Hingga nganu pun tak sempat lagi.. sejenak cobalah berjalan sebentar. Fokuskan pandangan mencapai tujuan . Lihat kedepannya menuju tempat mengambil air minum guna menyegarkan diri.

https://pixabay.com/en/goose-wild-goose-bird-water-bird-2900386/
Ambilah segelas air minum, lalu tuangkan kedalam sebuah gelas bening. Pastikan air tersebut jernih, lalu pikirkan bagaimana cara membuat air, apa saja unsur yang membentuk air, mengapa air minum yang akan diminum bisa jernih. Pandangi gelas sebagai wadah air minum yang akan segera di teguk. Usahakan yang diambil air yang sejuk. Dan pastikan gelasnya tiadalah buruk.

https://pixabay.com/en/water-jump-refreshment-children-2624384/
Gelas bening. Tatap dan lihat, air minum yang bening, tarik napas sejenak dan berdoalah kepada Yang Maha Kuasa, meminta agar kerumitan hidup bisa redup. Masalah hidup bisa tertutup. Pikiran tentang kesusahan bisa di hilangkan. Lalu teguk lah sejuknya air yang bening perlahan, hingga habis isi dalam gelas. Dan renungkan kemana sejuknya air tadi mengalir. Air yang di gelas, yang sudah di teguk kemana mereka.
Quote:

https://pixabay.com/en/stress-anxiety-depression-unhappy-2902537/
Bila engkau sedang menghadapi keadaan sedemikian rupa. Rumit sekali akan hidup yang dijalani. Beragam masalah bertubi tubi. Hingga nganu pun tak sempat lagi.. sejenak cobalah berjalan sebentar. Fokuskan pandangan mencapai tujuan . Lihat kedepannya menuju tempat mengambil air minum guna menyegarkan diri.
Quote:

https://pixabay.com/en/goose-wild-goose-bird-water-bird-2900386/
Ambilah segelas air minum, lalu tuangkan kedalam sebuah gelas bening. Pastikan air tersebut jernih, lalu pikirkan bagaimana cara membuat air, apa saja unsur yang membentuk air, mengapa air minum yang akan diminum bisa jernih. Pandangi gelas sebagai wadah air minum yang akan segera di teguk. Usahakan yang diambil air yang sejuk. Dan pastikan gelasnya tiadalah buruk.
Quote:

https://pixabay.com/en/water-jump-refreshment-children-2624384/
Gelas bening. Tatap dan lihat, air minum yang bening, tarik napas sejenak dan berdoalah kepada Yang Maha Kuasa, meminta agar kerumitan hidup bisa redup. Masalah hidup bisa tertutup. Pikiran tentang kesusahan bisa di hilangkan. Lalu teguk lah sejuknya air yang bening perlahan, hingga habis isi dalam gelas. Dan renungkan kemana sejuknya air tadi mengalir. Air yang di gelas, yang sudah di teguk kemana mereka.
Quote:
Terkadang kita tak tahu, setelah air yang kita teguk tadi melalui tenggorokan akan masuk kedalam lambung. Di dalam lambung air membantu mengurai makanan, agar zat yang dibutuhkan oleh tubuh dapat di serap jaringan pembuluh darah.
Air yang sudah mengikat unsur penting bagi tubuh kitapun di bagi merata ke seluruh jaringan tubuh. Bagaimana cara pembagian nya .? Rumit kan.
Seberapa rumit masalah yang kita hadapi dibanding dengan proses pembagian air di dalam tubuh kita.
Rasanya lebih rumit proses pembagian air dalam tubuh kita agar seluruh jaringan tubuh kita mendapat suplai yang cukup, dibandingkan dengan kerumitan yang sedang kita hadapi.

http://www.h4hinitiative.com/indonesia/air-bagi-kesehatan/persentase-dan-peran-air-dalam-tubuh
Coba pikirkan bagaimana caranya agar bagian dan organ tubuh kita bisa terdiri dari air. Paru paru terdiri dari air 90% darah 82% kulit 80% otot 75% otak 70% tulang 22% dan masih banyak lagi bagian tubuh kita yang terdiri atas unsur air sebagai penyokong kinerjanya. Semua berjalan dan berbagi secara otomatis.
Coba bayangkan bila proses otonomik tersebut berhenti. Bayangkan bila kita harus mengisi air bagian bagian tubuh kita tersebut secara manual. Apakah mudah, tentu jawabannya adalah rumit dan sangat rumit sekali.
Lebih rumit dan lebih sulit dari masalah apapun yang kita hadapi, bila masalahnya semua proses otomatis di dalam tubuh kita berhenti bekerja.
Air yang sudah mengikat unsur penting bagi tubuh kitapun di bagi merata ke seluruh jaringan tubuh. Bagaimana cara pembagian nya .? Rumit kan.
Seberapa rumit masalah yang kita hadapi dibanding dengan proses pembagian air di dalam tubuh kita.
Rasanya lebih rumit proses pembagian air dalam tubuh kita agar seluruh jaringan tubuh kita mendapat suplai yang cukup, dibandingkan dengan kerumitan yang sedang kita hadapi.

http://www.h4hinitiative.com/indonesia/air-bagi-kesehatan/persentase-dan-peran-air-dalam-tubuh
Ah Masalah yang di hadapi lebih rumit lagi dari itu.,...
Coba pikirkan bagaimana caranya agar bagian dan organ tubuh kita bisa terdiri dari air. Paru paru terdiri dari air 90% darah 82% kulit 80% otot 75% otak 70% tulang 22% dan masih banyak lagi bagian tubuh kita yang terdiri atas unsur air sebagai penyokong kinerjanya. Semua berjalan dan berbagi secara otomatis.
Coba bayangkan bila proses otonomik tersebut berhenti. Bayangkan bila kita harus mengisi air bagian bagian tubuh kita tersebut secara manual. Apakah mudah, tentu jawabannya adalah rumit dan sangat rumit sekali.
Lebih rumit dan lebih sulit dari masalah apapun yang kita hadapi, bila masalahnya semua proses otomatis di dalam tubuh kita berhenti bekerja.
Quote:
Sebagai penutup, mari kita coba berpikir apapun masalah yang kita hadapi. Bagaimanapun kerumitan yang di temukan. Semua itu pasti ada jalan kemudahan untuk mengatasinya.

https://pixabay.com/en/fantasy-book-cover-portrait-sea-2899545/
Selama tubuh ini masih mampu bekerja dengan sebagai mana mestinya. Selama setiap hari kita masih bisa menelan makanan hingga mengeluarkan kotoran. Selama setiap hari kita masih bisa minum hingga mengeluarkan keringat dan urin. Selama kita masih bisa merasa lelah, dan ngantuk hingga tidur terlelap. Selama kita masih bisa bangun sesuai dengan waktunya. Dan selama semua itu berotasi beriringan dengan waktu yang kita lalui.
Selama itulah semua masalah yang akan kita hadapi ternyata tiada serumit kerja dan kinerja atau kejadian yang terjadi dalam tubuh kita.
Quote:

https://pixabay.com/en/fantasy-book-cover-portrait-sea-2899545/
Selama tubuh ini masih mampu bekerja dengan sebagai mana mestinya. Selama setiap hari kita masih bisa menelan makanan hingga mengeluarkan kotoran. Selama setiap hari kita masih bisa minum hingga mengeluarkan keringat dan urin. Selama kita masih bisa merasa lelah, dan ngantuk hingga tidur terlelap. Selama kita masih bisa bangun sesuai dengan waktunya. Dan selama semua itu berotasi beriringan dengan waktu yang kita lalui.
:nyantai
Selama itulah semua masalah yang akan kita hadapi ternyata tiada serumit kerja dan kinerja atau kejadian yang terjadi dalam tubuh kita.
Quote:

https://pixabay.com/en/photo-montage-cup-sky-clouds-sun-488177/
Salam santai sambil ngopi.. Selamat membaca dan menikmati
Quote:

Hidup itu mudah tiada sulit dan rumit
Diubah oleh arbib 09-11-2017 06:21
0
25.7K
Kutip
103
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan