- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- Image
Malang Kota Sehat Dan Asri


TS
gan.n.sis
Malang Kota Sehat Dan Asri
Alun - Alun yang berada di Jl. Merdeka ini merupakan tempat berkumpulnya rakyat pada umumnya di Kota Malang & Siapa sih yang gak kenal dengan kota Malang?...Sebagai kota yang terletak didataran tinggi dan dikelilingi dengan pegunungan membuat Malang menjadi sejuk. Walaupun dengan adanya kondisi cuaca yang tidak menentu dengan adanya pemanasan Global, kota Malang tetap dapat memberikan kesejukan. Kota Malang adalah kota sehat, Ragam prestasi di bidang kota sehat sudah diraih kota malang yaitu : tahun 2005 dan 2007 mendapatkan Swastisaba Padapa, tahun 2009 dan 2011 mendapatkan Swastisaba Wiwerda, di tahun 2013 dan 2015, mendapatkan Swastisaba Wistara. Selain itu, Kota Malang juga memperoleh penghargaan di bidang air dunia internasional di dubai, serta sertifikat penghargaan sebagai kota yang mengembangkan perubahan lingkungan yang berkelanjutan khususnya di bidang air bersih untuk tingkat asia tenggara yang diperoleh di Brunei Darussalam pada acara Asean Environment Day pada tanggal 12 september 2017.

Diubah oleh gan.n.sis 10-10-2017 02:40
0
1.1K
2


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan