- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Simak Detail Kostum The Flash Dalam ‘Justice League’


TS
greenscene
Simak Detail Kostum The Flash Dalam ‘Justice League’
Quote:

Geeks, film Justice League akan menjadi pembuka ekspansi besar para superhero DCEU, yang saat ini memiliki sejumlah film yang tengah dipersiapkan. Film produksi Warner Bros ini akan menggabungkan para high-profile superhero seperti Superman, Batman, Wonder Woman, Aquaman, Cyborg, dan Flash melawan villain Steppenwolf dan pasukannya dalam satu layar. Baru-baru ini telah muncul secara online concept art yang menampilkan kostum baru superhero The Flash.
Salah satu karakter superhero utama dalam Justice League yang sudah banyak dikenal yaitu Ezra Miller/Barry Allen (The Flash), yang direkrut oleh Bruce Wayne (Batman) untuk bergabung dengan tim superheronya. Mengenai kostum Scarlet Speedster yang digunakan The Flash, sebenarnya telah beberapa kali dimunculkan dalam trailer dan acara promosi Justice League lainnya. Namun penampilan lebih detail bisa kita simak dalam Concept art yang dirancang oleh Michael Wilkinsin dan diilustrasikan oleh Ian Joyner. Kali ini, Geeks bisa melihat lebih detail kostum baru The Flash yang dibagikan akun Twitter @ArtLudique dibawah ini:

Foto diatas memperlihatkan kostum yang dikenakan Barry Allen dari keseluruhan promosi film tersebut. Namun, kabarnya selain mengenakan kostum The Flash diatas, Barry Allen juga akan mengenakan kostum lain rancangan Wayne Tech, yang lebih sesuai dengan concept art Justice League dalam komik asli seperti sebelumnya.
Selain perbedaan yang mencolok dari tampilan kedua kostumnya, salah satu hal utama yang belum masuk kedalam kostum ini adalah cincin. Didalam komik, cicin tersebut merupakan tempat ‘menyimpan’ kostum Barry. Apakah cincin tersebut akan hadir dalam filmnya kelak? Well, patut ditunggu.
Quote:
Recent News
- Jude Law Akan Berperan Sebagai Mata-Mata Dalam ‘The Rhythm Section’
- Komentar Ron Perlman Mengenai Dirinya Yang Terdepak Sebagai Hellboy
- Proses Produksi ‘Godzila 2’ Resmi Selesai!
- Liam Neeson Membantah Dirinya Pensiun!
- Menurut Sang Penulis ‘Hocus Pocus’ Akan Dibuat Sekuelnya
- Komentar Sutradara Len Wiseman Mengenai Film Die Hard 6
- Aktris Ini Akan Hadir Di Film Venom!
- Inikah Villain Dalam Film Ant-Man & The Wasp?
0
30.9K
Kutip
170
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan