Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

fefizhAvatar border
TS
fefizh
Pelampiasan Indonesia dan Myanmar Demi Medali Perunggu
Pelampiasan Indonesia dan Myanmar Demi Medali Perunggu


Kekalahan atas Malaysia dalam semifinalSEA Games 2017 cabang sepak bola di stadion Shah Alam, Selangor, Malaysia pada Sabtu (26/8) belum menghentikan laju Indonesia. Dalam lanjutan perebutan medali perunggu, Garuda Muda akan berhadapan dengan Myanmar di stadion Selayang, Selangor, Malaysia pada Selasa (29/8) pukul 15.30 WIB.

Pada pertandingan semifinal, Indonesia tunduk atas Malaysia dengan skor 0-1 berkat gol yang disarangkan Thanabalan Nadarajah pada menit 86. Di sisi lain, Myanmar, negara berjuluk 'Tanah Emas' pun menelan pil pahit dari Thailand dengan skor yang sama, yakni 0-1. Dalam laga perebutan juara ketiga, Indonesia dan Myanmar telah bertemu sembilan kali di ajang SEA Games. Tim asuhan Luis Mila mempunyai statistik yang baik ketimbang lawannya nanti dengan empat kemenangan, tiga kalah, dan dua berimbang.

Myanmar menjadi lawan yang cukup kuat. Terlebih, pertemuan terakhir di level SEA Games 2015, Indonesia berhasil ditaklukan Myanmar 2-4. Laga ini menjadi krusial, sebab kekalahan di semifinal membuat kedua tim kecewa. Indonesia maupun Myanmar akan melampiaskan energi dan ketajaman taktik untuk laga terakhir ini.

Spoiler for Rekor Pertemuan Indonesia dan Myanmar di SEA Games:


OPTIMIS!

Diubah oleh fefizh 30-08-2017 14:19
0
1.4K
6
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan