- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Hal yang harus kamu perhatikan [CTO] ketika hendak menjadi co-founder startup [2]


TS
creativauz
Hal yang harus kamu perhatikan [CTO] ketika hendak menjadi co-founder startup [2]
Ini adalah episode ke dua (eciyee) dari tulisan yang pertama CARI CTO
Sebenernya sih nggak terlalu berbeda dengan CEO
karena secara hirarki CTO juga masih di jajaran BoD
apa itu BOD? BoD adalah board of director
yaa jajaran direksi lah.
Oke,CTO (chief officer technology/technical) adalah orang
nomor 1 yang paling bertanggung jawab secara teknikal
dalam hal ini teknologinya di perusahaan
mulai dari infrastruktur internet (kalau sudah ada kantor)
sistem informasi internal
sampai yang jadi produk teknologi andalan suatu perusahaan
let's say produk aplikasi yang 'di jual'
yang selanjutnya di serahkan pada Manager IT,hingga staff IT
untuk mobilitasnya (kalau nanti perusahaannya udah gede).
Dengan beban tanggung jawab yang sebesar itu di awal perjuangan
sangat jauh dari kata mudah,asyik dan glamour
kecuali kalau CEO mu langsung dapat investor apalagi orangtuanya hehehe.
![Hal yang harus kamu perhatikan [CTO] ketika hendak menjadi co-founder startup [2]](https://dl.kaskus.id/www.creativauz.net/media/uploads/images/blog/cto-creativauz.jpg)
Tips Pertama :
Fokus.
Kamu harus sadar dan paham apa tujuan kamu bikin startup digital
bidangnya apa?
seberapa disruptive nya startupmu bagi object existing
tentukan targetmu berapa lama akan berjalan
pahami karakter CEO mu, be professional
sekalipun dia adalah istri/suami/pacar/pak rt/kakek/paman kamu, tetep kamu adalah orang kedua di bisnis ini.
dan berperanlah layaknya penasihat secara proporsional.
KEDUA :
Diskusi
Perluas pergaulanmu antar sesama CTO atau minimal IT di perusahaan lain
rajin-rajin diskusi, bertukar pikiran, bahkan jangan sungkan
minta pendapat maupun koreksi hasil belajar/riset/karyamu
sesuai sudut pandang masing-masing CTO lain di area diskusimu
bisa bergabung grup startup atau ke event startup.
Dengan begitu kamu gak akan cuma tau persoalan teknis
secara gak langsung kamu akan belajar ilmu manajemen dan pemasaran
KETIGA :
Selalu Update Informasi/Pengetahuan
Kalau di ranah Underground IT pernah ada pepatah
"sript kiddies [hacker pemula] yang menguasai informasi lebih berbahaya daripada elite hacker"
Yang ini nggak cuma berlaku di Underground tapi di startup digital juga
Maksudnya kamu CTO startup yang masih baru, jangan mau kalah
sama CTO startup digital yang udah dapet pendanaan.
karena ketika kamu yang masih sangat-sangat baru jadi CTO
menguasai informasi/pengetahuan permasalahan teknis
bisa jadi lebih hebat di banding CTO yang udah duluan sukses.
Kuatin lagi segmentasi skill mu
kalau dulu AI begitu wah buat kamu, di tahun ini kamu malah harus bisa
menguasai sedikitnya konsep dari AR (Augmented Realty) atau machine learning
KE EMPAT
Manajemen Waktu dan Stress
Sama seperti CEO, di 10 tahun pertama
kalian nggak akan bisa sesantai zuckerberg,khosla,bosack
yang seperti jaman sekarang udah bisa hire PA untuk ngatur waktunya
mereka juga sudah ada kantor lengkap dengan struktur organisasinya [baca:anak buah]
di kantornya pasti ada area lab untuk research yang bisa ngembangin skill
Sehingga fokus CTO CTO papan atas dunia itu teratur pada target kerjanya
berbeda dengan kamu cto yang masih belajar sambil bekerja
wwkwkwk rasaiiin looo, mang enak jadi CTO
daaah belajar yang bener yaaa,kerja yang rajin,semangat
dan gak usah peduli ama omongan negatif orang [baca:haters]
kalau menurut kamu sebuah peluang dan yakin untuk sukses
jalani,perjuangkan cita-cita muliamu itu.
MERDEKA!!!
Source : http://creativauz.net/detail-blog/ha...r-startup-2-25
Sebenernya sih nggak terlalu berbeda dengan CEO
karena secara hirarki CTO juga masih di jajaran BoD
apa itu BOD? BoD adalah board of director
yaa jajaran direksi lah.
Oke,CTO (chief officer technology/technical) adalah orang
nomor 1 yang paling bertanggung jawab secara teknikal
dalam hal ini teknologinya di perusahaan
mulai dari infrastruktur internet (kalau sudah ada kantor)
sistem informasi internal
sampai yang jadi produk teknologi andalan suatu perusahaan
let's say produk aplikasi yang 'di jual'
yang selanjutnya di serahkan pada Manager IT,hingga staff IT
untuk mobilitasnya (kalau nanti perusahaannya udah gede).
Dengan beban tanggung jawab yang sebesar itu di awal perjuangan
sangat jauh dari kata mudah,asyik dan glamour
kecuali kalau CEO mu langsung dapat investor apalagi orangtuanya hehehe.
![Hal yang harus kamu perhatikan [CTO] ketika hendak menjadi co-founder startup [2]](https://dl.kaskus.id/www.creativauz.net/media/uploads/images/blog/cto-creativauz.jpg)
Tips Pertama :
Fokus.
Kamu harus sadar dan paham apa tujuan kamu bikin startup digital
bidangnya apa?
seberapa disruptive nya startupmu bagi object existing
tentukan targetmu berapa lama akan berjalan
pahami karakter CEO mu, be professional
sekalipun dia adalah istri/suami/pacar/pak rt/kakek/paman kamu, tetep kamu adalah orang kedua di bisnis ini.
dan berperanlah layaknya penasihat secara proporsional.
KEDUA :
Diskusi
Perluas pergaulanmu antar sesama CTO atau minimal IT di perusahaan lain
rajin-rajin diskusi, bertukar pikiran, bahkan jangan sungkan
minta pendapat maupun koreksi hasil belajar/riset/karyamu
sesuai sudut pandang masing-masing CTO lain di area diskusimu
bisa bergabung grup startup atau ke event startup.
Dengan begitu kamu gak akan cuma tau persoalan teknis
secara gak langsung kamu akan belajar ilmu manajemen dan pemasaran
KETIGA :
Selalu Update Informasi/Pengetahuan
Kalau di ranah Underground IT pernah ada pepatah
"sript kiddies [hacker pemula] yang menguasai informasi lebih berbahaya daripada elite hacker"
Yang ini nggak cuma berlaku di Underground tapi di startup digital juga
Maksudnya kamu CTO startup yang masih baru, jangan mau kalah
sama CTO startup digital yang udah dapet pendanaan.
karena ketika kamu yang masih sangat-sangat baru jadi CTO
menguasai informasi/pengetahuan permasalahan teknis
bisa jadi lebih hebat di banding CTO yang udah duluan sukses.
Kuatin lagi segmentasi skill mu
kalau dulu AI begitu wah buat kamu, di tahun ini kamu malah harus bisa
menguasai sedikitnya konsep dari AR (Augmented Realty) atau machine learning
KE EMPAT
Manajemen Waktu dan Stress
Sama seperti CEO, di 10 tahun pertama
kalian nggak akan bisa sesantai zuckerberg,khosla,bosack
yang seperti jaman sekarang udah bisa hire PA untuk ngatur waktunya
mereka juga sudah ada kantor lengkap dengan struktur organisasinya [baca:anak buah]
di kantornya pasti ada area lab untuk research yang bisa ngembangin skill
Sehingga fokus CTO CTO papan atas dunia itu teratur pada target kerjanya
berbeda dengan kamu cto yang masih belajar sambil bekerja
wwkwkwk rasaiiin looo, mang enak jadi CTO
daaah belajar yang bener yaaa,kerja yang rajin,semangat
dan gak usah peduli ama omongan negatif orang [baca:haters]
kalau menurut kamu sebuah peluang dan yakin untuk sukses
jalani,perjuangkan cita-cita muliamu itu.
MERDEKA!!!
Source : http://creativauz.net/detail-blog/ha...r-startup-2-25
Diubah oleh creativauz 22-08-2017 14:12
0
1.6K
6


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan