Kaskus

Entertainment

danz1906Avatar border
TS
danz1906
Ini Alasan Kenapa Isi Snack Hanya Setengah dari Bungkusnya.
Ini Alasan Kenapa Isi Snack Hanya Setengah dari Bungkusnya.

Guys, kalian pernah nggak sih beli snack seperti keripik kentang yang berukuran besar, namun begitu dibuka isinya hanya setengah dan bahkan lebih sedikit?

Duh, rasanya pasti campur aduk, antara kecewa dan juga emosi.

Tapi tunggu dulu, isi keripik kentang yang hanya setengah itu bukan tanpa alasan.

Mengutip TribunStyle.com, isi snack hanya sedikit yang menyisakan ruang kosong di dalam bungkus ini memiliki dua fungsi, yakni untuk bagian padding dan bagian pengawet. Ruang ekstra inilah yang disebut ‘Slack Fill’, yang dimana berperan untuk melindungi isi snack dari kemungkinan remuk saat diangkut.

Apabila tidak ada ruang udara yang menggembung di dalam snack, maka isinya berpotensi hancur lebih cepat.

Itulah alasannya kenapa ruang kosongnya lebih banyak dibandingkan isinya.

Sementara itu, udara di dalam snack pun bukanlah oksigen, melainkan nitrogen.

Ya, nitrogen dipilih karena lebih efektif dalam menjaga kerenyahan dan kesegaran dari keripik tersebut.

Dan ini pula alasan kenapa keripik kentang dan snack sejenisnya dikategorikan dalam makanan tidak sehat.

Pasalnya, di dalam bungkusnya banyak terdapat nitrogen!

0
4.5K
27
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan