Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kinanthipAvatar border
TS
kinanthip
9 Pangeran Muda Pewaris Tahta Kerajaan di Seluruh Dunia
Menyambung thread sebelumnya (Deretan Putri-putri Cilik, Calon Ratu Masa Depan di Eropa ), kali ini ane mau bagi info mengenai pangeran muda pewaris tahta kerajaan di seluruh dunia. Muda di sini artinya umurnya di bawah 25 tahun dan masih belum menikah ya.

1. Pangeran George Alexander Louis dari United Kingdom and Commonwealth Realms
Spoiler for "George":

Lahir : London, UK, 22 Juli 2014 (4 tahun)
Ayah : Pangeran William, Duke of Cambridge
Ibu : Catherine Middleton (saat ini bergelar Duchess of Cambridge)
Urutan waris : ketiga, setelah ayahnya dan kakeknya

2. Pangeran ChristianValdemar Henri John dari Denmark
Spoiler for "Christian":

Lahir : Copenhagen, Denmark, 15 Oktober 2005 (11 tahun)
Ayah : Pangeran Mahkota Frederik dari Denmark
Ibu : Mary Elizabeth Donaldson (saat ini bergelar Putri Mahkota dari Denmark)
Urutan waris : kedua, setelah ayahnya

3. Pangeran JaquesHonore Rainier dari Monaco
Spoiler for "Jaques":

Lahir : La Colle, Monaco, 10 Desember 2014 (2 tahun)
Ayah : Pangeran Albert II dari Monaco
Ibu : Charlene Wittstock (saat ini bergelar Putri dari Monaco)
Urutan waris : pertama

4. Pangeran Joseph Wenzel Maximilian Maria dari Liechtenstein
Spoiler for "Joseph Wenzel":

Lahir : London, UK, 24 Mei 1995 (22 tahun)
Ayah : Pangeran Mahkota Alois dari Liechtenstein
Ibu : Sophie, Duchess in Bavaria (saat ini bergelar Putri Mahkota dari Liechtenstein)
Urutan waris : kedua, setelah ayahnya

5. Pangeran Al Hussein bin Abdullah dari Yordania
Spoiler for "Al Hussen":

Lahir : Amman, Yordania, 28 Juni 1994 (23 tahun)
Ayah : Raja Abdullah II dari Yordania
Ibu : Rania Al-Yassin (saat ini bergelar Ratu dari Yordania)
Urutan waris : pertama

6. Pangeran Abdul Muntaqim ibn Al Muhtadee Billah dari Brunei Darussalam
Spoiler for "Abdul Muntaqim":

Lahir : Brunei Darussalam, 17 Maret 2007 (10 tahun)
Ayah : Pangeran Mahkota Al Muhtadee Billah dari Brunei Darussalam
Ibu : Sarah bint Salleh (saat ini bergelar Putri Mahkota dari Brunei Darussalam)
Urutan waris : kedua, setelah ayahnya

7. Pangeran Hisahito dari Jepang
Spoiler for "Hisahito":

Lahir : Tokyo, Jepang, 6 September 2006 (10 tahun)
Ayah : Fumihito, Pangeran Akishino
Ibu : Kiko Kawashima (saat ini bergelar Putri Akishino)
Urutan waris : ketiga, setelah pamannya dan ayahnya

8. Pangeran Mahkota Moulay Hassan ibn Mohammed Al-Alaoui dari

Maroko
Spoiler for "Moulay Hassan":

Lahir : Rabat, Maroko, 8 Mei 2003 (14 tahun)
Ayah : Raja Mohammed VI dari Maroko
Ibu : Lalla Salma Bennani (saat ini bergelar Putri dari Maroko)
Urutan waris : pertama

9. Pangeran Jigme Namgyel Wangchuck dari Bhutan
Spoiler for "Jigme Namgyel Wangchuck":

Lahir : Lingkana Palace, Bhutan, 5 Februari 2016 (1 tahun 5 bulan)
Ayah : Raja Jigme Khesar Namgyel Wangchuck dari Bhutan
Ibu : Jetsun Pema (saat ini bergelar Ratu dari Bhutan)
Urutan waris : pertama
Diubah oleh kinanthip 25-07-2017 15:54
0
10.7K
30
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan