Kaskus

Entertainment

salmansharkanAvatar border
TS
salmansharkan
Item Fashion Ini Aneh dan Jelek Tapi Laku Keras
Manusia memang makhluk paling kreatif. Apalagi mereka yang jago desain pakaian. Entah apakah kehabisan ide atau justru ini adalah ide brilian, tapi item fashion ini beneran bikin geleng-geleng kepala.

Anehnya pakaian-pakaian ini tetap laku Gan. Walaupun mungkin bentuknya udah kepotong lalu disambung paksa kayak gini:


Quote:


Atau yang bentuknya seperti pelukan maksa untuk para jones kayak gini:


Quote:


Bahkan ada juga desainer yang tega bikin baju renang dengan motif bulu dada. Maksudnya tuh apa ya?


Quote:


Ini juga, bahan baju yang biasa digunakan untuk kebaya wanita sekarang dibuat untuk pria. Kenapa jadinya agak-agak menggelikan.


Quote:


Dan ketika jaket denim biasa sudah terlalu mainstream, kenapa nggak ekspos aja bahunya supaya terlihat beda? Lalu jadinya kayak gini:


Quote:


Jakarta sedang panas-panasnya. Tapi kalau keluar pakai sleeveless nggak pede. Yaudah pakai baju lengan panjang ini aja. Tetep adem kok karena banyak lubang anginnya.

Quote:


Kalau bolong-bolong di depan nggak cukup, yaudah sekalian aja dibolongin 75% dari bajunya supaya makin adem.


Quote:


Dan sekarang nggak perlu lagi galau antara mau pakai celana pendek atau celana panjang. Karena sudah ada desainer yang menggabungkan keduanya.


Quote:


Jadi yang mana yang menarik untuk dibeli nih Gan?

emoticon-Ngakakemoticon-Ngakak emoticon-Ngakak


Sumber.


0
4.6K
24
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan