Quote:
Saat itu si driver meminta izin untuk makan somay dulu sebelum menjemput pelanggannya ini.
Hal tersebut ia komplain dengan me-mention akun Twitter resmi dari aplikasi ojek online itu.
Eh siapa sangka setelah enam bulan, komplain tersebut baru dibalas oleh akun Twitter ojek online tersebut.
Mendapati balasan tersebut, pelanggan ojek online yang bernama Eunike itu pun membalas begini.
"Basi mas/mbak! Masa balesnya 6 bulan kemudian sih," tulis akun Twitter @euniceapril.
Netizen yang melihat kicauan tersebut pun dibuat tertawa geli.
"Mungkin baru selesai makan somaynya," balas akun @tbputera.
"Maaf mba saya lupa teken tombol reply," tulis akun Twitter @Anggitapril17.
Well, ada-ada saja deh.
Sumber
Mumpung lagi rame TS OjOL iktan Ahh,,
