Kaskus

Entertainment

wahyujayasagitaAvatar border
TS
wahyujayasagita
Pasti Kamu Gak Sadar Kalau 7 Benda Ini Sering Kamu Sebut Mereknya
Pasti Kamu Gak Sadar Kalau 7 Benda Ini Sering Kamu Sebut Mereknya


Spoiler for :


Di antara banyaknya produk-produk yang beredar di pasaran, pasti hanya ada beberapa merek saja yang menonjol. Nah, biasanya produk-produk yang namanya sudah besar inilah yang sering dijadikan simbol atau mewakili satu jenis produk. Hal ini biasanya bukan hanya dari kualitas dari merek itu sendiri, namun juga faktor merek mana yang sudah terkenal lebih dulu di pasaran. Soal kualitas belum tentu merek yang sering kita sebut itu memiliki kualitas yang lebih baik dengan merek-merek lain. Kira-kira merek apa aja sih yang menjadi simbolis dari satu jenis produk? Nah, berikut 7 benda yang sering kita ucapkan dengan mereknya. 

1. Stabilo
Spoiler for :

Quote:


2. Aqua
Spoiler for :

Quote:


3. Odol
Spoiler for :

Quote:


4. Tipp-ex
Spoiler for :

Quote:


5. Astor
Spoiler for :

Quote:


6. Pampers
Spoiler for :

Quote:


7. Betadine
Spoiler for :

Quote:


Nah, itulah 7 merek terkenal yang sering kita jadikan perwakilan untuk menyebutkan satu jenis produk. Hal ini di istilah Bahasa Indonesia juga disebut sebagai Metonimia, atau majas yang menggunakan kata merek dalam sebuah kalimat. Di antara produk-produk di atas, manakah yang sering kamu sebut mereknya?



Pasti Kamu Gak Sadar Kalau 7 Benda Ini Sering Kamu Sebut Mereknya

Pasti Kamu Gak Sadar Kalau 7 Benda Ini Sering Kamu Sebut Mereknya


sumber
Diubah oleh wahyujayasagita 03-05-2017 19:16
2
6.4K
55
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan