- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Muhammad Ali Pernah Duel Lawan Superman


TS
bamswhy
Muhammad Ali Pernah Duel Lawan Superman




Quote:
Muhammad Ali, sang legenda tinju yang baru saja meninggal beberapa waktu yang lalu, bukan hanya dikenal sebagai pejuang pembela hak asasi manusia dan bintang film, tapi pada suatu ketika pernah menyelamatkan bumi dari serangan alien jahat.
Setidaknya inilah yang terjadi pada seri komik DC edisi khusus pada tahun 1978: Superman vs. Muhammad Ali. Sebagai raja ring tinju, Muhammad Ali pernah mengalahkan George Foreman, Leo Spinks, Joe Frazier bahkan Superman, yang membuatnya mendapat julukan sebagai "The Greatest", yang terbaik.
DC comics memang dikenal suka memadukan superheronya dengan selebriti dunia nyata. Pernah dibuat kisah Superman bertemu dengan Bob Hope dan JFK. Pada masa itu, Muhammad Ali berada dipuncak karirnya dan dianggap sebagai pahlawan: legenda tinju dan pejuang kesetaraan hak. Jadi, DC berpikir akan menjadi sensasi bila memadukan petinju terbaik dengan superhero terbaik: Superman.

Kisahnya menceritakan ras alien bernama Scrubb datang ke bumi mencari manusia terhebat untuk diajak duel dengan jagoan mereka. Jika manusia menolak, Scrubb mengancam akan menghancurkan bumi. Ali dan Superman maju untuk menghadapi tantangan mereka.
Ali dan Superman bersitegang sama-sama merasa yang paling berhak melawan jagoan Scrubb. Superman merasa sebagai manusia terkuat tapi Ali membantah dan menyebut Superman bukan mahluk asli bumi karena berasal dari planet Krypton.
Alien menengahi mereka dan memutuskan membuat adu tanding, siapa yang menang akan melawan jagoan Scrubb. Hebatnya, Muhammad Ali ternyata dengan mudah mampu mengalahkan Superman. Kok bisa? Dengan kekuatan yang datang dari menyerap energi matahari, Superman sebenarnya bukan tandingan Ali. Ternyata agar adil, kedua jagoan tadi bertanding di planet Bocade. Disini, tenaga Superman menjadi lemah karena planet Bocade memiliki matahari palsu yang tenaganya tak bisa diserap Superman.
Pertandingan dimulai dan disiarkan ke planet bumi. Uniknya, di sampul komiknya terlihat seluruh tokoh terkenal era 70-an ikut menonton, Jimi Carter, Don King, Pele, Cher, Frank Sinatra, bahkan Batman dan Flash juga ada.

Ternyata Superman tak mampu menandingi kecakapan teknik tinju Ali. Pertandingan pun berakhir dengan kemenangan Ali. Dan Superman harus ditandu keluar babak belur.

Dengan tersingkirnya Superman, Ali jadi juara terkuat dari planet bumi dan iapun berhak melawan jagoan alien bernama Hun 'Ya. Muhammad Ali menang KO di ronde ke-4. Selagi Ali bertarung, Superman pulih dari luka-lukanya dan diam-diam melucuti kekuatan pesawat bangsa Scrubb.

Setelah menang dan kembali ke bumi, Ali berkata kepada Superman kalau ia tahu penyamaran Superman sebagai Clark Kent namun ia bersumpah takkan memberi tahu siapapun. Iapun menyalami Superman dan berkata, "Superman, kitalah yang terbaik!"
Setidaknya inilah yang terjadi pada seri komik DC edisi khusus pada tahun 1978: Superman vs. Muhammad Ali. Sebagai raja ring tinju, Muhammad Ali pernah mengalahkan George Foreman, Leo Spinks, Joe Frazier bahkan Superman, yang membuatnya mendapat julukan sebagai "The Greatest", yang terbaik.
DC comics memang dikenal suka memadukan superheronya dengan selebriti dunia nyata. Pernah dibuat kisah Superman bertemu dengan Bob Hope dan JFK. Pada masa itu, Muhammad Ali berada dipuncak karirnya dan dianggap sebagai pahlawan: legenda tinju dan pejuang kesetaraan hak. Jadi, DC berpikir akan menjadi sensasi bila memadukan petinju terbaik dengan superhero terbaik: Superman.

Kisahnya menceritakan ras alien bernama Scrubb datang ke bumi mencari manusia terhebat untuk diajak duel dengan jagoan mereka. Jika manusia menolak, Scrubb mengancam akan menghancurkan bumi. Ali dan Superman maju untuk menghadapi tantangan mereka.
Ali dan Superman bersitegang sama-sama merasa yang paling berhak melawan jagoan Scrubb. Superman merasa sebagai manusia terkuat tapi Ali membantah dan menyebut Superman bukan mahluk asli bumi karena berasal dari planet Krypton.
Alien menengahi mereka dan memutuskan membuat adu tanding, siapa yang menang akan melawan jagoan Scrubb. Hebatnya, Muhammad Ali ternyata dengan mudah mampu mengalahkan Superman. Kok bisa? Dengan kekuatan yang datang dari menyerap energi matahari, Superman sebenarnya bukan tandingan Ali. Ternyata agar adil, kedua jagoan tadi bertanding di planet Bocade. Disini, tenaga Superman menjadi lemah karena planet Bocade memiliki matahari palsu yang tenaganya tak bisa diserap Superman.
Pertandingan dimulai dan disiarkan ke planet bumi. Uniknya, di sampul komiknya terlihat seluruh tokoh terkenal era 70-an ikut menonton, Jimi Carter, Don King, Pele, Cher, Frank Sinatra, bahkan Batman dan Flash juga ada.
Kalo Mau Tau Siapa Aja Karakter yang ikut Menonton saat itu, silahkan dicek code dan nama nya dimari



Ternyata Superman tak mampu menandingi kecakapan teknik tinju Ali. Pertandingan pun berakhir dengan kemenangan Ali. Dan Superman harus ditandu keluar babak belur.

Dengan tersingkirnya Superman, Ali jadi juara terkuat dari planet bumi dan iapun berhak melawan jagoan alien bernama Hun 'Ya. Muhammad Ali menang KO di ronde ke-4. Selagi Ali bertarung, Superman pulih dari luka-lukanya dan diam-diam melucuti kekuatan pesawat bangsa Scrubb.

Setelah menang dan kembali ke bumi, Ali berkata kepada Superman kalau ia tahu penyamaran Superman sebagai Clark Kent namun ia bersumpah takkan memberi tahu siapapun. Iapun menyalami Superman dan berkata, "Superman, kitalah yang terbaik!"



MUHAMMAD ALIVS SUPERMAN
Quote:
Berawal dari ide gila


Quote:
Ide memertemukan The People's Champion vs Man of Steel ini muncul dari editor DC Comics, Julius Schwartz. Sang penulis cerita, Neal Adams, ngaku semua orang di DC Comics ngetawain ide gila si Julian. Walau pada akhirnya, mereka setuju buat ngegarap komik itu.
Sebenernya, Ali bukan tokoh dunia nyata pertama yang bertemu Superman. Sebelumnya DC Comics pernah memertemukan Superman dengan ikon dunia seperti John F. Kennedy, Steve Allen, Bob Hope, Jerry Lewis, Allen Funt, Don Rickles, dan Pat Boone. Di tahun 1950-an, Superman malah pernah bertarung dengan pegulat profesional bernama Antonino Rocca.
Namun semua ikon itu beda dengan Ali. Saat itu, Ali memang lagi terkenal banget. Petinju itu juga punya syarat-syarat mutlak yang harus dipenuhi di komiknya. Sampai-sampai, penulis cerita untuk Superman vs Ali, Dennis O’Neil, nggak sempat menyelesaikan tugasnya karena Ali nggak suka. Neal Adams pun ditugasin buat ngelanjutin cerita tersebut.
"Mereka (Ali dan orang-orang di belakangnya, RED) senang dengan karya saya. Dan saya pun memegang proyeknya," ucap Neal.
Sebenernya, Ali bukan tokoh dunia nyata pertama yang bertemu Superman. Sebelumnya DC Comics pernah memertemukan Superman dengan ikon dunia seperti John F. Kennedy, Steve Allen, Bob Hope, Jerry Lewis, Allen Funt, Don Rickles, dan Pat Boone. Di tahun 1950-an, Superman malah pernah bertarung dengan pegulat profesional bernama Antonino Rocca.
Namun semua ikon itu beda dengan Ali. Saat itu, Ali memang lagi terkenal banget. Petinju itu juga punya syarat-syarat mutlak yang harus dipenuhi di komiknya. Sampai-sampai, penulis cerita untuk Superman vs Ali, Dennis O’Neil, nggak sempat menyelesaikan tugasnya karena Ali nggak suka. Neal Adams pun ditugasin buat ngelanjutin cerita tersebut.
"Mereka (Ali dan orang-orang di belakangnya, RED) senang dengan karya saya. Dan saya pun memegang proyeknya," ucap Neal.
Quote:
Bertarung demi selamatkan Bumi
Quote:
Apa sih yang bikin dua pahlawan ini bertarung? Ternyata untuk menyelamatkan Bumi dari serangan alien.
Jadi gini. Rat'Lar, pemimpin spesies Alien bernama Scrubb, ingin bertarung dengan petarung terhebat dari Bumi. Kalo nggak, Bumi bakal diacak-acak sama Rat'Lar dan kroco-kroconya.
Superman udah pede banget tuh mau ngelawan alien-alien Scrubb. Eh, tiba-tiba Muhammad Ali ngasih komentar kontroversial kalo Superman bukan petarung terhebat dari Bumi. "Doi cuma jago gara-gara punya superpower aja," gitu kira-kira landasan pemikiran Muhammad Ali.
Rat'Lar tertarik akan perseteruan dua makhluk Bumi ini. Akhirnya, Superman dan Ali diadu dalam pertarungan tinju yang digelar di planet bangsa Scrubb, Bodace. Planet itu deket dengan Red Sun. Sinar dari matahari merah tersebut bikin Superman nggak bisa menggunakan kekuatannya. Cukup fair buat Muhammad Ali.
Dengan kondisi seperti itu, Ali ternyata lebih superior daripada Superman. Pukulan-pukulan keras ke wajah Superman bikin sang manusia super tersungkur dan KO.Ia memenangkan pertarungan yang disiarkan ke antargalaksi itu. Setelahnya, Ali harus melawan utusan Rat'Lar yang katanya terkuat di Bodace, Hun'Ya.
Hebatnya, Ali menang melawan makhluk asing tersebut. Pukulan keras tangan kiri Ali ke perut Hun'Ya membuat sang alien KO. Superman pun diam-diam berhasil mencuri pesawat antariksa milik Scrubb. Ali dan Superman pun bisa balik lagi ke Bumi dengan selamat, tanpa harus bertarung melawan pasukan Rat'Lar yang bejibun jumlahnya.
Jadi gini. Rat'Lar, pemimpin spesies Alien bernama Scrubb, ingin bertarung dengan petarung terhebat dari Bumi. Kalo nggak, Bumi bakal diacak-acak sama Rat'Lar dan kroco-kroconya.
Superman udah pede banget tuh mau ngelawan alien-alien Scrubb. Eh, tiba-tiba Muhammad Ali ngasih komentar kontroversial kalo Superman bukan petarung terhebat dari Bumi. "Doi cuma jago gara-gara punya superpower aja," gitu kira-kira landasan pemikiran Muhammad Ali.
Rat'Lar tertarik akan perseteruan dua makhluk Bumi ini. Akhirnya, Superman dan Ali diadu dalam pertarungan tinju yang digelar di planet bangsa Scrubb, Bodace. Planet itu deket dengan Red Sun. Sinar dari matahari merah tersebut bikin Superman nggak bisa menggunakan kekuatannya. Cukup fair buat Muhammad Ali.
Dengan kondisi seperti itu, Ali ternyata lebih superior daripada Superman. Pukulan-pukulan keras ke wajah Superman bikin sang manusia super tersungkur dan KO.Ia memenangkan pertarungan yang disiarkan ke antargalaksi itu. Setelahnya, Ali harus melawan utusan Rat'Lar yang katanya terkuat di Bodace, Hun'Ya.
Hebatnya, Ali menang melawan makhluk asing tersebut. Pukulan keras tangan kiri Ali ke perut Hun'Ya membuat sang alien KO. Superman pun diam-diam berhasil mencuri pesawat antariksa milik Scrubb. Ali dan Superman pun bisa balik lagi ke Bumi dengan selamat, tanpa harus bertarung melawan pasukan Rat'Lar yang bejibun jumlahnya.

Quote:
Terlalu banyak campur tangan Muhammad Ali

Quote:
Rahasia kenapa Ali bisa menang melawan Superman sebenarnya karena ia turut campur tangan saat komik itu dibuat. Negosiasi DC Comics dengan Ali kabarnya cukup alot. Rumornya malah, dialog-dialog Ali di komik tersebut ia yang tulis sendiri.
Meski kerjaannya harus diatur-atur sama sang juara, Neal ngaku komik ini adalah karya komik terbaik yang pernah ia buat.
"Orang-orang banyak yang sinis 'Superman vs Muhammad Ali? Apaan tuh? Konyol!'. Cerita ini nggak konyol, tapi dahsyat. Saya bangga membuatnya. Superman dan Ali adalah yang terhebat. Seorang cowok super dari Ohio melawan juara dunia kelas berat. Itulah inti dari ceritanya," kata Neal.
Nggak cuma sang penulis kok yang bilang komik ini bagus banget. Ketika diterbitkan ulang pada tahun 2010, Brad Meltzer dari LA Times juga memuji-muji komik ini.
"Neal sukses menggambar pemarah terhebat sepanjang masa!" tulis Brad.
Nggak salah memang Muhammad Ali dijuluki The Greatest!
Meski kerjaannya harus diatur-atur sama sang juara, Neal ngaku komik ini adalah karya komik terbaik yang pernah ia buat.
"Orang-orang banyak yang sinis 'Superman vs Muhammad Ali? Apaan tuh? Konyol!'. Cerita ini nggak konyol, tapi dahsyat. Saya bangga membuatnya. Superman dan Ali adalah yang terhebat. Seorang cowok super dari Ohio melawan juara dunia kelas berat. Itulah inti dari ceritanya," kata Neal.
Nggak cuma sang penulis kok yang bilang komik ini bagus banget. Ketika diterbitkan ulang pada tahun 2010, Brad Meltzer dari LA Times juga memuji-muji komik ini.
"Neal sukses menggambar pemarah terhebat sepanjang masa!" tulis Brad.
Nggak salah memang Muhammad Ali dijuluki The Greatest!

Keren kan Gan, ternyata Superman K.O juga sama Muhammad Ali.




Sekian dulu dari ane,
Terimakasih

Ada tambahan dari Agan yg uda mampir dimari nih ;
Terimakasih

Ada tambahan dari Agan yg uda mampir dimari nih ;
Quote:
Original Posted By red23rd►saking image Ali begitu kuatnya..
hehe, dulu sampai ada lagunya kata emak ane gan, "mohammed, the black superman.."
pekiwan gan
hehe, dulu sampai ada lagunya kata emak ane gan, "mohammed, the black superman.."

pekiwan gan
Quote:
SILAHKAN MAMPIR KE HT ANE YANG LAIN :

Mengenal T'Challa A.K.A Black Panther
Merekalah sang musisi jalanan sejati
Mengenal beberapa seragam loreng terbaik di dunia



Mengenal T'Challa A.K.A Black Panther
Merekalah sang musisi jalanan sejati
Mengenal beberapa seragam loreng terbaik di dunia
Mengenal Apa itu istilah Diss atau Dissing dalam dunia Hip-Hop
Akan dibuat "Hunger Games" ASLI di Rusia, apakah nyawa sudah tak berharga lagi ?
5 Bukti bahwa smartphone ubah manusia jadi 'zombie'
Akan dibuat "Hunger Games" ASLI di Rusia, apakah nyawa sudah tak berharga lagi ?
5 Bukti bahwa smartphone ubah manusia jadi 'zombie'

Diubah oleh bamswhy 05-04-2017 14:41
0
30.3K
Kutip
195
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan