- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
#Makanmayit Jadi Trending Topic. Social Experiment Tentang Kanibalisme?


TS
davis166
#Makanmayit Jadi Trending Topic. Social Experiment Tentang Kanibalisme?
Bicara tentang seni, agan kudu harus siap-siap untuk membuka pikiran agan seluas mungkin.
Katanya, seni yang baik itu merupakan seni yang berangkat dari pertanyaan dan kegelisahan sang pembuat. Terus gimana cara menikmati keindahan dari seni yang baik tersebut? ya gampangnya adalah dengan cara mengamati setiap detail karya seni itu dan berusaha untuk mengerti serta merasakan maksud dan tujuan dari karya seni dari seniman tersebut.
Hmm..lalu bagaimana dengan karya seni dibawah ini?

hayoo..apa inih?

Udah ngeh itu apa? Menurut agan apakah ini sebuah karya seni yang bagus, atau kontroversial? jangan komen dulu brur, ane jelasin dulu dibawah..

Awal cerita
Protes Keras Netizen

Hmm.. ya wajar sih netizen marah, pertama mungkin karena netizen gak dateng dan melihat secara langsung acara #makanmayit tersebut yang menjadikan 'pesan' dari seniman itu tidak tersampaikan dengan jelas dan tepat.
alasan kedua, publik melihat bahwa tindakan memakan hidangan dalam bentuk janin/bayi atau piring berupa boneka bayi dan semacamnya tersebut itu bukanlah sebuah hal yang pantas untuk dilakukan. Selain serem, #makanmayit ini juga menyinggung beberapa ibu yang mengalami keguguran.
Beberapa komen netizen :
Terus sebenernya apa alasan sang seniman?

Walaupun banyak bully yang diterima, seniman ini tetap mempunyai jawaban untuk orang yang mencibirnya. Sebenernya apa alasannya?
Penampakan foto-foto #makanmayit







Katanya, seni yang baik itu merupakan seni yang berangkat dari pertanyaan dan kegelisahan sang pembuat. Terus gimana cara menikmati keindahan dari seni yang baik tersebut? ya gampangnya adalah dengan cara mengamati setiap detail karya seni itu dan berusaha untuk mengerti serta merasakan maksud dan tujuan dari karya seni dari seniman tersebut.
Hmm..lalu bagaimana dengan karya seni dibawah ini?

hayoo..apa inih?


Udah ngeh itu apa? Menurut agan apakah ini sebuah karya seni yang bagus, atau kontroversial? jangan komen dulu brur, ane jelasin dulu dibawah..

Awal cerita
Quote:
Protes Keras Netizen

Hmm.. ya wajar sih netizen marah, pertama mungkin karena netizen gak dateng dan melihat secara langsung acara #makanmayit tersebut yang menjadikan 'pesan' dari seniman itu tidak tersampaikan dengan jelas dan tepat.
alasan kedua, publik melihat bahwa tindakan memakan hidangan dalam bentuk janin/bayi atau piring berupa boneka bayi dan semacamnya tersebut itu bukanlah sebuah hal yang pantas untuk dilakukan. Selain serem, #makanmayit ini juga menyinggung beberapa ibu yang mengalami keguguran.
Beberapa komen netizen :
Quote:
Terus sebenernya apa alasan sang seniman?

Walaupun banyak bully yang diterima, seniman ini tetap mempunyai jawaban untuk orang yang mencibirnya. Sebenernya apa alasannya?
Quote:
Penampakan foto-foto #makanmayit







Mau liat alesan lengkapnya lagi? ane dapet wawancaranya dari vice indonesia nih.. cekidot

Sekarang ane tanya lagi ke ente.. menurut kalian ini karya seni yang bagus atau kontroversi? ane pingin tau alesan kaskuser dimari.. ntr ane update lg gan. Yang mau tambahin atau mau ngelurusin MONGGO YAAAA... NTI ANE UPDATE LANGSUNG DIMARI.



Sekarang ane tanya lagi ke ente.. menurut kalian ini karya seni yang bagus atau kontroversi? ane pingin tau alesan kaskuser dimari.. ntr ane update lg gan. Yang mau tambahin atau mau ngelurusin MONGGO YAAAA... NTI ANE UPDATE LANGSUNG DIMARI.
Sumur: banyak!
Diubah oleh davis166 27-02-2017 12:21
0
90.4K
707


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan