Kaskus

Entertainment

rebudAvatar border
TS
rebud
Ini Dia, Macam Macam Barang Branded Pria
Ketemu lagi bersama saya yang akan membahas tentang barang branded pria.

Grooming tak hanya berlaku untuk wanita, pria juga membutuhkannya. Apalagi pria dewasa seperti anda. Anda perlu menjaga penampilan diri dan selalu rapi secara keseluruhan dimulai dari ujung rambut sampai ujung kaki kapanpun dimanapun. Terlebih saat anda menghadiri acara-acara penting. Penampilan anda menjadi tolak ukur penilaian orang lain pada anda. Mengapa? Karena penampilan menjadi refleksi dari diri anda yang diaktualisasikan lewat pakaian, gaya rambut, kebersihan badan, dan semua yang melekat pada penampilan luar anda.

Berikut barang brandednya :

1. Jam Tangan

Ini Dia, Macam Macam Barang Branded Pria

Sebuah jam tangan pria merupakan aksesoris yang tak hanya berfungsi untuk menjadi petunjuk waktu, tapi juga fashion statement. Sebagai fashion statement, jam tangan juga menjadi item yang merefleksikan siapa diri anda sebenarnya. Oleh karena itu penting untuk anda mengenakan jam tangan pria yang tepat sesuai dengan pribadi anda. Tak hanya tepat sesuai diri anda, tapi juga tepat dengan fisik dan keperluan anda mengenakan jam tersebut.

2. Sepatu

Ini Dia, Macam Macam Barang Branded Pria

Menggunakan sepatu sesuai dengan aktivitas dan pakaian serta celana Anda akan menambahkan kesan yang bagus untuk penampilan Anda. Penggunaan sepatu dalam fashion dapat diibaratkan sebagai penutup (closing). Maka dari itu Anda sebaiknya mulai memperhatikan penggunaan sepatu agar dapat memberikan closing yang bagus juga.

3. Jaket

Ini Dia, Macam Macam Barang Branded Pria

Kesan pertama saat melihat pria menggunakan jaket kulit adalah wibawa, macho, dan kesan mahal yang melekat pada jaket dipakainya. Tak jarang hal ini kadang dijakdikan sebagai senjata bagi sebagian pria untuk menarik perhatian lawan jenisnya. Tapi tetap saja anda harus pintar-pintar memilih dan dapat mengukur diri mana jaket kulit yang pantas untuk anda pakai dan mana yang tidak.

4. Gadget

Ini Dia, Macam Macam Barang Branded Pria

Tidak dapat dipungkiri lagi bahwa sekarang teknologi telah berkembang kian pesatnya. Teknologi diciptakan untuk mempermudah urusan manusia. Berbagai macam jenis teknologi yang tidak terhitung jumlahnya dapat kita jumpai di zaman yang modern ini. Salah satu contoh teknologi yang sangat popular adalah gadget Setiap orang menggunakan gadget dengan teknologi yang modern seperti televisi, telepon genggam, laptop, komputer tablet, smart phone, dan lain-lain. Gadget ini dapat ditemui dimanapun, baik pada orang dewasa maupun anak-anak. Anak-anak kini telah menjadi konsumen aktif dimana banyak produk-produk elektronik dan gadget yang menjadikan anak-anak sebagai target pasar mereka. “Apalagi jangankan anak-anak, orang tua pun ada yang sangat menyukai gadget sampai disebut gadget freak.” (Muzakki, 2013)

Sumber :
- http://www.arlojikita.com/jam-tangan...-original.html
- http://www.bicarafashion.com/jenis-sepatu-pria
- http://www.enjoyleather.com/berita/B...a-dengan-Tepat
- http://mynewblogaddreshw.blogspot.co.id/

Sumber Gambar :
- http://lh3.googleusercontent.com/-D3...A-400HR-1A.png
- http://bicarafashion.com/wp-content/...epatu-pria.jpg
- https://artikel.pricearea.com/wp-con...Jaket-Pria.jpg
- http://ichef.bbci.co.uk/news/660/cps...glebig_cut.jpg
0
4.8K
21
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan