- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
Warga Heran Lihat Wujud Kalijodo Saat Ini


TS
kalianpayah
Warga Heran Lihat Wujud Kalijodo Saat Ini
https://m.detik.com/news/berita/3355...229.1476832906
Jakarta - Wajah bekas kawasan prostitusi Kalijodo sekarang berubah drastis. Kalijodo yang di Wilayah Penjaringan Jakarta Utara dan Tambora, Jakarta Barat dulunya terkenal pemukiman kumuh, namun kini disulap menjadi Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA).
Meski kondisi fisik pembangunan ini belum sepenuhnya tuntas, namun lokasi ini sudah didatangi warga sekitar untuk melihat langsung proses pembangunan. Mereka mengaku heran dengan keadaan Kalijodo saat ini.
"Wah bagus ya sekarang Kalijodo, heran saya padahal dulu ini pemukiman padat disini," ujar Tuti saat melihat pembangunan di Kalijodo, Jumat (25/11/2016).
Foto: Kalijodo saat ini/ Nugroho detikcom
Tuti warga Tambora, Jakarta Barat mengaku sengaja datang ke lokasi ini hanya untuk sekedar jalan-jalan bersama anaknya. Dia juga merasa senang melihat kondisi Kalijodo saat ini, meski pendapatan usaha warungnya berkurang semenjak Kalijodo di relokasi.
"Iya saya buka usaha warung menurun pendapatannya, tapi saya cukup senang lihat skarang ada tempat seperti ini," imbuhnya.
Foto: Kalijodo saat ini/ Nugroho detikcom
Rencananya, daerah yang dulunya terkenal kumuh ini akan dibangun sejumlah fasilitas publik seperti Skate Park, lapangan futsal, kolam renang, dan musala. Saat ini progres pembangunan sudah mencapai 80 persen, Sementara pembangunan ini sendiri akan ditargetkan rampung pada bulan Desember 2016, sehingga tempat ini nantinya juga bisa digunakan sebagai perayaan tahun baru 2017 untuk warga Jakarta.
Gw ga demen kaya gini..mudah2an AHOK ga kepilih, krn gw mau buka usaha ditempat itu lgi..
gw udh siapin rencana bakal bikin lapak2 dan bedeng ditmpt yg kmren ahok gusur..rugi besar gw kalo AHOK kepilih..
ayo jangan pilih AHOK supaya kita bebas bikin lapak dan bedeng dmn saja..!!!
cuma orang bego yang pilih AHOK, lebih baik kejaman sebelum AHOK JOKOWI, bebas ???
#panasbungwannabe
Jakarta - Wajah bekas kawasan prostitusi Kalijodo sekarang berubah drastis. Kalijodo yang di Wilayah Penjaringan Jakarta Utara dan Tambora, Jakarta Barat dulunya terkenal pemukiman kumuh, namun kini disulap menjadi Ruang Terbuka Hijau (RTH) dan Ruang Publik Terpadu Ramah Anak (RPTRA).
Meski kondisi fisik pembangunan ini belum sepenuhnya tuntas, namun lokasi ini sudah didatangi warga sekitar untuk melihat langsung proses pembangunan. Mereka mengaku heran dengan keadaan Kalijodo saat ini.
"Wah bagus ya sekarang Kalijodo, heran saya padahal dulu ini pemukiman padat disini," ujar Tuti saat melihat pembangunan di Kalijodo, Jumat (25/11/2016).
Foto: Kalijodo saat ini/ Nugroho detikcom
Tuti warga Tambora, Jakarta Barat mengaku sengaja datang ke lokasi ini hanya untuk sekedar jalan-jalan bersama anaknya. Dia juga merasa senang melihat kondisi Kalijodo saat ini, meski pendapatan usaha warungnya berkurang semenjak Kalijodo di relokasi.
"Iya saya buka usaha warung menurun pendapatannya, tapi saya cukup senang lihat skarang ada tempat seperti ini," imbuhnya.
Foto: Kalijodo saat ini/ Nugroho detikcom
Rencananya, daerah yang dulunya terkenal kumuh ini akan dibangun sejumlah fasilitas publik seperti Skate Park, lapangan futsal, kolam renang, dan musala. Saat ini progres pembangunan sudah mencapai 80 persen, Sementara pembangunan ini sendiri akan ditargetkan rampung pada bulan Desember 2016, sehingga tempat ini nantinya juga bisa digunakan sebagai perayaan tahun baru 2017 untuk warga Jakarta.
Gw ga demen kaya gini..mudah2an AHOK ga kepilih, krn gw mau buka usaha ditempat itu lgi..
gw udh siapin rencana bakal bikin lapak2 dan bedeng ditmpt yg kmren ahok gusur..rugi besar gw kalo AHOK kepilih..
ayo jangan pilih AHOK supaya kita bebas bikin lapak dan bedeng dmn saja..!!!
cuma orang bego yang pilih AHOK, lebih baik kejaman sebelum AHOK JOKOWI, bebas ???
#panasbungwannabe
Diubah oleh kalianpayah 26-11-2016 11:04
0
3.6K
42


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan