Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

iogiaAvatar border
TS
iogia
Ini Lho Seni Minta Tolong ke Orang Lain
Agan pernah minta tolong orang lain untuk mengerjakan sesuatu? Karena pada dasarnya setiap orang mau menolong dan meminta tolong itu mudah, tanpa kita sadari kita sering menyalahgunakannya. Kalau tidak hati-hati, jatuhnya malah kita jadi manja dan menjadi orang yang gemar menyuruh-nyuruh orang lain. Ada di sekitar Agan orang yang gemarnya nyuruh-nyuruh? Ngrepotin dan nyebelin kan? emoticon-Big Grin

Nah agar kita tidak menjadi orang yang nyebelin untuk orang lain, ada beberapa hal yang harus kita perhatikan sebelum kita minta tolong.

Spoiler for Stop Minta Tolong yang Sepele:
Spoiler for Respect!:
Spoiler for Tulus berterima kasih:
Spoiler for Sabar pada komitmen:

Gitu ya, Gan. Threat ini tidak usah bikin takut untuk minta tolong kepada orang lain. Karena pada dasarnya kita ini bersedia membantu sesamanya yang memang membutuhkan bantuan. Kalau ada yang nggak mau memberi bantuan, coba dievaluasi, mungkin cara dan sikap kita masih belum tepat. Jadi, kata ‘tolong’ memang kata ajaib yang sangat berguna dalam kehidupan kita, bersyukurlah bahwa ada kata ‘tolong’ ini, selain dapat mempermudah hidup kita, dari kata ‘tolong’ ini pun bisa memberikan kita kesempatan untuk dapat berbuat baik dengan sesama.

Ayo, kita lestarikan kata ajaib ini! Ajarkan makna dan keampuhannya yang tepat kepada anak dan saudara kita sedini mungkin! Haha.. kalimat yang terakhir ini pesan Agan Wahyu Adityadi buku bergambar untuk anak-anak. Judulnya Tolong

Diolah dari sumur
0
4.3K
29
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan