- Beranda
- Komunitas
- Food & Travel
- Mancanegara
Rekomendasi untuk East Coast USA terutama New York


TS
juliuspsi666
Rekomendasi untuk East Coast USA terutama New York
Hi all,
Ane perdana akan ke negeri paman sam nih.... 16 hari lagi....
Plus perdana untuk thread ini, nantinya akan kasih review.... tapi kalau ada yang mau rekomendasi sangat boleh
FYI, ini ane ikut open trip.... tiketnya sekitar 8,5 juta utk kul-jfk pp dan 1,3 jkt-kul pp = total sekitar 9,8 pp
Ikutan open trip dengan 40an orang, sharing cost biaya untuk seminggu disana 8 juta (termasuk transportasi/sewa bus + hotel (bukan hostel yaa)
Berikut itinerarynya:
Jumat
28 Oktober 2016
Berkumpul di KFC Klia 2 untuk kemudian bersama-sama check in di Counter maskapai Saudi Airline.
Penerbangan akan transit di Jeddah.
Sabtu
29 oktober 2016
Kita tiba di John F Kennedy International Airport, setelah proses imigrasi dan custom kita akan dijemput bus dan untuk beristirahat di hotel. Kemudian pada sore hari dengan subway kita akan menuju ke kawasan Central Park tak lupa bersantai di Bow Bridge yang terkenal dilanjutkan ke Times Square dan menghabiskan malam disana.
Minggu
30 Oktober 2016
Hari ini para peserta dipersilahkan check out hotel dan menyimpan tas di tempat yang telah ditentukan, selanjutnya dengan subway kita akan menuju ke Ellis Island dimana Patung Liberty berada. Melanjutkan perjalanan dengan mengeksplorasi Lower Manhattan seperti Wallstreet dan World Trade Center Site dan dilanjutkan naik subway ke Brooklyn bridge.
Setelah selesai perjalanan dilanjutkan menuju Grand Central station mengagumi arsitektur stasiun tua ini , keluar dan melihat Chrysalis Building dan berjalan menuju Bryan Park dilanjutkan menghabiskan sore Rockefeller Building. Peserta dapat naik ke atas Top of the Rock dengan biaya pribadi.
Berikutnya kita akan kembali menuju Times Square dan menjelang malam di sini. Lalu kembali ke hotel untuk kemudian melanjutkan perjalanan menuju Niagara Falls di malam hari selama 7 jam.
Senin
31 Oktober 2016
Perjalanan malam menuju Niagara Falls selama 7 jam dan langsung tiba di Niagara state park.
Peserta memiliki banyak waktu untuk eksplorasi Niagara Falls yaitu air terjunnya yang membentang diantara 2 negara yaitu Amerika dan Canada. Sesampainya di Niagara kita akan langsung menuju air terjun Niagara dan peserta dapat memanfaatkan waktu untuk naik kapal maid of the mist dengan biaya sendiri dan setelah puas peserta akan dibawa menuju hotel, sisa waktu dapat digunakan beristirahat atau berbelanja di Niagara Falls Premium Outlets yang berlokasi 15 menit jalan kaki dari Hotel.
Selasa
1 November 2016
Pagi ini perjalanan kita lanjutkan menuju ke Washington DC (estimasi 7 jam). Sesampainya disana kita menyempatkan apabila memungkinan berkunjung ke KBRI dan White House selanjutnya ke hotel untuk check in dan acara bebas di malam hari dapat mengeksplorasi Washington DC dengan subway ke Union Square.
Rabu
2 November 2016
Saatnya city tour Washington DC mengunjungi US Capitol, White House, Lincoln Memorial yang terkenal dengan danau refleksinya, Smithsonian Museum. Setelah puas perjalanan menuju Atlantic City. Sesampainya di Atlantic City kita akan check in dan acara bebas. Peserta dan istirahat atau dapat jalan-jalan malam ke Casino dengan shuttle service dari hotel (dengan biaya pribadi).
Kamis 3 November 2016
Perjalanan kita lanjutkan menuju Broadway Walk Atlantic City dimana di sepanjang jalan ini kita dapat melihat beberapa bangunan hotel/casino terkenal selain itu dapat pula berbelanja di Tanger Foctory Outlet.
Setelah itu kita kan melanjutkan perjalanan ke Philadelphia dan akan mengunjungi Independence Hall dan Liberty Bell, yang merupakan tempat dideklarasikannya kemerdekaan US serta lokasi wisata lainnya disana dan setelah selesai kita akan kembali ke New York dimana akan check in hotel.
Jumat 4 November 2016
Hari ini acara bebas, peserta dipersilahkan untuk mengunjungi tempat yang diinginkan dengan menggunakan pas subway, lokasi hotel dekat station Jamaica Van Wyck (line E, biru tua) Sebagai alternatif dapat mengunjungi :
1. Gedung United Nations (grand central station dan berjalan 15 menit),
2. Empire State Building dan belanja di Macys (34st Harold square station)
3. Belanja souvenir di Litle Italy/ Chinatown (Grand street station atau Bowery station)
4. Naik tram menuju Roosevelt Island (lexington avenue station) atau yang hobby belanja dapat mengunjungi Woodburry Factory Outlet untuk berbelanja dengan biaya transport sendiri.
Sabtu 5 November 2016
Masih melanjutkan acara bebas sebelum pukul 16.00 para peserta berkumpul untuk dijemput dan kembali di antar ke bandara internasional John F Kennedy untuk kembali ke Indonesia dengan pesawat Saudi Airlines
Senin 7 November 2016
Peserta tiba di KL untuk melanjutkan perjalanan pulang ke Jakarta.
*ANE EXTEND 5 - 12 November 2016 di NYC
nantikan updatenya yaaaaaaaaaaaaaaaa
Ane perdana akan ke negeri paman sam nih.... 16 hari lagi....
Plus perdana untuk thread ini, nantinya akan kasih review.... tapi kalau ada yang mau rekomendasi sangat boleh
FYI, ini ane ikut open trip.... tiketnya sekitar 8,5 juta utk kul-jfk pp dan 1,3 jkt-kul pp = total sekitar 9,8 pp
Ikutan open trip dengan 40an orang, sharing cost biaya untuk seminggu disana 8 juta (termasuk transportasi/sewa bus + hotel (bukan hostel yaa)
Berikut itinerarynya:
Jumat
28 Oktober 2016
Berkumpul di KFC Klia 2 untuk kemudian bersama-sama check in di Counter maskapai Saudi Airline.
Penerbangan akan transit di Jeddah.
Sabtu
29 oktober 2016
Kita tiba di John F Kennedy International Airport, setelah proses imigrasi dan custom kita akan dijemput bus dan untuk beristirahat di hotel. Kemudian pada sore hari dengan subway kita akan menuju ke kawasan Central Park tak lupa bersantai di Bow Bridge yang terkenal dilanjutkan ke Times Square dan menghabiskan malam disana.
Minggu
30 Oktober 2016
Hari ini para peserta dipersilahkan check out hotel dan menyimpan tas di tempat yang telah ditentukan, selanjutnya dengan subway kita akan menuju ke Ellis Island dimana Patung Liberty berada. Melanjutkan perjalanan dengan mengeksplorasi Lower Manhattan seperti Wallstreet dan World Trade Center Site dan dilanjutkan naik subway ke Brooklyn bridge.
Setelah selesai perjalanan dilanjutkan menuju Grand Central station mengagumi arsitektur stasiun tua ini , keluar dan melihat Chrysalis Building dan berjalan menuju Bryan Park dilanjutkan menghabiskan sore Rockefeller Building. Peserta dapat naik ke atas Top of the Rock dengan biaya pribadi.
Berikutnya kita akan kembali menuju Times Square dan menjelang malam di sini. Lalu kembali ke hotel untuk kemudian melanjutkan perjalanan menuju Niagara Falls di malam hari selama 7 jam.
Senin
31 Oktober 2016
Perjalanan malam menuju Niagara Falls selama 7 jam dan langsung tiba di Niagara state park.
Peserta memiliki banyak waktu untuk eksplorasi Niagara Falls yaitu air terjunnya yang membentang diantara 2 negara yaitu Amerika dan Canada. Sesampainya di Niagara kita akan langsung menuju air terjun Niagara dan peserta dapat memanfaatkan waktu untuk naik kapal maid of the mist dengan biaya sendiri dan setelah puas peserta akan dibawa menuju hotel, sisa waktu dapat digunakan beristirahat atau berbelanja di Niagara Falls Premium Outlets yang berlokasi 15 menit jalan kaki dari Hotel.
Selasa
1 November 2016
Pagi ini perjalanan kita lanjutkan menuju ke Washington DC (estimasi 7 jam). Sesampainya disana kita menyempatkan apabila memungkinan berkunjung ke KBRI dan White House selanjutnya ke hotel untuk check in dan acara bebas di malam hari dapat mengeksplorasi Washington DC dengan subway ke Union Square.
Rabu
2 November 2016
Saatnya city tour Washington DC mengunjungi US Capitol, White House, Lincoln Memorial yang terkenal dengan danau refleksinya, Smithsonian Museum. Setelah puas perjalanan menuju Atlantic City. Sesampainya di Atlantic City kita akan check in dan acara bebas. Peserta dan istirahat atau dapat jalan-jalan malam ke Casino dengan shuttle service dari hotel (dengan biaya pribadi).
Kamis 3 November 2016
Perjalanan kita lanjutkan menuju Broadway Walk Atlantic City dimana di sepanjang jalan ini kita dapat melihat beberapa bangunan hotel/casino terkenal selain itu dapat pula berbelanja di Tanger Foctory Outlet.
Setelah itu kita kan melanjutkan perjalanan ke Philadelphia dan akan mengunjungi Independence Hall dan Liberty Bell, yang merupakan tempat dideklarasikannya kemerdekaan US serta lokasi wisata lainnya disana dan setelah selesai kita akan kembali ke New York dimana akan check in hotel.
Jumat 4 November 2016
Hari ini acara bebas, peserta dipersilahkan untuk mengunjungi tempat yang diinginkan dengan menggunakan pas subway, lokasi hotel dekat station Jamaica Van Wyck (line E, biru tua) Sebagai alternatif dapat mengunjungi :
1. Gedung United Nations (grand central station dan berjalan 15 menit),
2. Empire State Building dan belanja di Macys (34st Harold square station)
3. Belanja souvenir di Litle Italy/ Chinatown (Grand street station atau Bowery station)
4. Naik tram menuju Roosevelt Island (lexington avenue station) atau yang hobby belanja dapat mengunjungi Woodburry Factory Outlet untuk berbelanja dengan biaya transport sendiri.
Sabtu 5 November 2016
Masih melanjutkan acara bebas sebelum pukul 16.00 para peserta berkumpul untuk dijemput dan kembali di antar ke bandara internasional John F Kennedy untuk kembali ke Indonesia dengan pesawat Saudi Airlines
Senin 7 November 2016
Peserta tiba di KL untuk melanjutkan perjalanan pulang ke Jakarta.
*ANE EXTEND 5 - 12 November 2016 di NYC
nantikan updatenya yaaaaaaaaaaaaaaaa
0
3.1K
9


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan