- Beranda
- Komunitas
- Hobby
- Model Kit & R/C
--===[ Kaskus Traxxas Community ]===-- - Part 2


TS
Despertboyz
--===[ Kaskus Traxxas Community ]===-- - Part 2
![--===[ Kaskus Traxxas Community ]===-- - Part 2](https://dl.kaskus.id/a.imageshack.us/img816/7283/rate.gif)
--===[ KaskusTraxxas Community ]===--
![--===[ Kaskus Traxxas Community ]===-- - Part 2](https://dl.kaskus.id/www.marktwainhobby.net/Manufacturer%20Pages/Traxxas/traxxas_logo.gif)
![--===[ Kaskus Traxxas Community ]===-- - Part 2](https://dl.kaskus.id/i1182.photobucket.com/albums/x453/hermansantoso84/KTC.jpg)
Well Guys semoga thread ini bisa jadi ajang sharing sesama pemilik traxxas
ayo buat yang punya any type of traxxas, post di sini traxxas nya, kita sharing juga
![--===[ Kaskus Traxxas Community ]===-- - Part 2](https://dl.kaskus.id/www.marktwainhobby.net/Manufacturer%20Pages/Traxxas/traxxas_logo.gif)
![--===[ Kaskus Traxxas Community ]===-- - Part 2](https://dl.kaskus.id/i1182.photobucket.com/albums/x453/hermansantoso84/KTC.jpg)
Well Guys semoga thread ini bisa jadi ajang sharing sesama pemilik traxxas

ayo buat yang punya any type of traxxas, post di sini traxxas nya, kita sharing juga

- History of Traxxas
Spoiler for "traxxas history":
Quote:
Original Posted By hermansantoso84►Traxxas History
Pada tahun 1970-an, Jim Jenkins mendirikan Latrax, yang kemudian dijual kepada Brinkmann pada tahun 1980. Kemudian pada tahun 1986, Jim Jenkins dan David Katz memulai perusahaan yang kita kenal sebagai Traxxas Corporation. Namun pada tahun 1994, Jim Jenkins menjual seluruh sahamnya kepada David Katz.
Sejak 1986 berdirinya Traxxas Corporation, Mike Jenkins (anak Jim Jenkins) ditunjuk sebagai Vice President sekaligus General Manager, dialah yang bertanggung jawab atas seluruh operasional sehari-hari dan kontributor terbesar atas berkembang pesatnya Traxxas Corporation yang fenomenal beberapa tahun belakangan ini. Kemudian pada tanggal 1 Juli 2003, Mike Jenkins dengan resmi membeli seluruh kepemilikan saham Traxxas Corporation dari David Katz.
Konsep yang ditawarkan oleh Traxxas adalah menawarkan Fully Assembled - Hobby Class R/C sama halnya seperti hobby class kit R/C, yang mana akan tersedianya spare parts, hop-ups, dan radio system berkualitas, hanya saja semuanya telah dirakit, dengan body yang telah di cat, dan bisa langsung dimainkan sejak dikeluarkan dari kotaknya, mereka mempopulerkannya dengan sebutan Ready-To-Run (RTR).
Awalnya pasar menyambut dingin gagasan ini, namun seiring berjalannya waktu, dan semakin banyak yang membuktikan performa dan kualitas produk Traxxas bisa disamakan dengan kit R/C tradisional, hanya saja bedanya tidak perlu dirakit, Traxxas menjadi hit, terutama bagi pemula yang ingin mencicipi hobby class R/C berkat konsep RTR-nya ini.
Tahun 1987 Traxxas merilis Fiero (electric on-road) dan The Cat (electric off-road buggy), laris manis kala itu, namun tetap disediakan versi kit-nya bagi yang ingin memiliki building experience. Gosip yang beredar, desain The Cat sangat mirip dengan toy class R/C Nikko Rhino (Thunder Bolt dan Lobo II), yang telah lebih dulu ada di pasaran. Di tahun 1995, Traxxas merilis Spirit, yang chassis nya adalah reinkarnasi dari The Cat di tahun 1987, hmm, gosip seh
Tahun berganti, Traxxas Electric RTR makin menunjukkan taringnya, sebut saja Hawk dan Radicator, teknologi handling, driveline, dan sistem suspensi yang diusung oleh mereka adalah teknologi yang telah dibuktikan di arena balap nasional maupun regional. Dan untuk setiap model yang memenangkan kompetisi, Traxxas biasanya akan menawarkan versi kit-nya ke pasar, seperti TRX-1 buggy, Blue Eagle truck, TCP buggy, dan SRT truck.
Tidak hanya di darat, di tahun 1989 Traxxas merambah kawasan basah dengan merilis Electric R/C Boat RTR Villain IV, pertama kalinya untuk para hobbyist agar tidak perlu repot lagi mencocolin lem dan merakit galangan boat mereka, yang diperlukan hanya mengeluarkannya dari kotak, pasang battery, Go !!
1992, Era asap dimulai, Traxxas merilis Nitro Hawk, kompleksitas Nitro Engines dibawah tangan dinginnya Traxxas seolah-olah bukan menjadi rintangan yang berarti lagi bagi pemula yang paling hijau sekalipun, ini semua berkat buku manual dan panduan video yang disusun sedemikian rapinya, membuka tabir Nitro Engines yang sangat sulit ditembus kala itu.
Kemudian pada tahun 1996, Nitro Vee dikenalkan, boat nitro RTR yang memiliki sistem pendinginan air dan fitur Return-To-Shore, yang memungkinkan untuk memulangkan kapal yang kehabisan bahan bakar ditengah lautan dengan elektrik motor tambahan. Nitro Vee juga boat pertama yang memiliki kopling, yang membuat sensasi mengendarai boat nitro serasa mengendarai boat elektrik.
Tahun 1999, T-Maxx dikenalkan, T-Maxx merupakan truck paling gokil sepanjang sejarah Traxxas, T-Maxx adalah nitro truck yang pertama kali memiliki transmisi maju dan mundur, yang diaktuasi oleh servo tambahan dan sistem radio 3 channel. Transmisi nya juga dilengkapi dengan mekanisme dua kecepatan otomatis, memungkinkannya untuk ngebut hingga 30+mph, cukup seram di kala itu. Dilengkapi pula 8 buah oil-filled shocks, dengan travel sepanjang 3.5 inch. Versi elektrik T-Maxx, E-Maxx, yang menggunakan Twin Motor, bahkan dipercayakan oleh tentara Amerika sebagai basis dari Robotic Bomb Sniffer yang digunakan di Irak.
Baru-baru ini dunia R/C digegerkan dengan kroni Revo, dan new trend Short Course Truck Slash. Revo dengan teknologi suspensinya yang sangat revolusioner, dan Slash hadir dengan scale race yang sangat realistis. Sebut saja Summit, E-Revo, Rally, kesemuanya adalah RTR baru yang berbasiskan chassis Revo, dan ajibnya, kini hampir semua RTR elektrik Traxxas dilabeli Waterproof. Anda bisa main kapan saja dan dimana saja, unsur Fun memang sudah mendarah daging dan menjadi filosofi di tiap model Traxxas.
Traxxas pernah berafiliasi dengan Novak untuk memproduksi Electronic Speed Controller untuk jajaran electric modelnya. Traxxas Top Fuel diproduksi oleh Powermaster Hobby Products. Desain dan pengembangan seluruh model Traxxas dilakukan di Texas, diproduksi di Taiwan.
Kini Traxxas telah dikenal luas sebagai perusahaan #1 yang menyediakan model RTR Nitro maupun Elektrik, yang dengan inovasinya membuat siapa saja dapat dengan mudah untuk untuk bisa mulai masuk ke dunia hobby class R/C
Pada tahun 1970-an, Jim Jenkins mendirikan Latrax, yang kemudian dijual kepada Brinkmann pada tahun 1980. Kemudian pada tahun 1986, Jim Jenkins dan David Katz memulai perusahaan yang kita kenal sebagai Traxxas Corporation. Namun pada tahun 1994, Jim Jenkins menjual seluruh sahamnya kepada David Katz.
Sejak 1986 berdirinya Traxxas Corporation, Mike Jenkins (anak Jim Jenkins) ditunjuk sebagai Vice President sekaligus General Manager, dialah yang bertanggung jawab atas seluruh operasional sehari-hari dan kontributor terbesar atas berkembang pesatnya Traxxas Corporation yang fenomenal beberapa tahun belakangan ini. Kemudian pada tanggal 1 Juli 2003, Mike Jenkins dengan resmi membeli seluruh kepemilikan saham Traxxas Corporation dari David Katz.
Konsep yang ditawarkan oleh Traxxas adalah menawarkan Fully Assembled - Hobby Class R/C sama halnya seperti hobby class kit R/C, yang mana akan tersedianya spare parts, hop-ups, dan radio system berkualitas, hanya saja semuanya telah dirakit, dengan body yang telah di cat, dan bisa langsung dimainkan sejak dikeluarkan dari kotaknya, mereka mempopulerkannya dengan sebutan Ready-To-Run (RTR).
Awalnya pasar menyambut dingin gagasan ini, namun seiring berjalannya waktu, dan semakin banyak yang membuktikan performa dan kualitas produk Traxxas bisa disamakan dengan kit R/C tradisional, hanya saja bedanya tidak perlu dirakit, Traxxas menjadi hit, terutama bagi pemula yang ingin mencicipi hobby class R/C berkat konsep RTR-nya ini.
Tahun 1987 Traxxas merilis Fiero (electric on-road) dan The Cat (electric off-road buggy), laris manis kala itu, namun tetap disediakan versi kit-nya bagi yang ingin memiliki building experience. Gosip yang beredar, desain The Cat sangat mirip dengan toy class R/C Nikko Rhino (Thunder Bolt dan Lobo II), yang telah lebih dulu ada di pasaran. Di tahun 1995, Traxxas merilis Spirit, yang chassis nya adalah reinkarnasi dari The Cat di tahun 1987, hmm, gosip seh
Tahun berganti, Traxxas Electric RTR makin menunjukkan taringnya, sebut saja Hawk dan Radicator, teknologi handling, driveline, dan sistem suspensi yang diusung oleh mereka adalah teknologi yang telah dibuktikan di arena balap nasional maupun regional. Dan untuk setiap model yang memenangkan kompetisi, Traxxas biasanya akan menawarkan versi kit-nya ke pasar, seperti TRX-1 buggy, Blue Eagle truck, TCP buggy, dan SRT truck.
Tidak hanya di darat, di tahun 1989 Traxxas merambah kawasan basah dengan merilis Electric R/C Boat RTR Villain IV, pertama kalinya untuk para hobbyist agar tidak perlu repot lagi mencocolin lem dan merakit galangan boat mereka, yang diperlukan hanya mengeluarkannya dari kotak, pasang battery, Go !!
1992, Era asap dimulai, Traxxas merilis Nitro Hawk, kompleksitas Nitro Engines dibawah tangan dinginnya Traxxas seolah-olah bukan menjadi rintangan yang berarti lagi bagi pemula yang paling hijau sekalipun, ini semua berkat buku manual dan panduan video yang disusun sedemikian rapinya, membuka tabir Nitro Engines yang sangat sulit ditembus kala itu.
Kemudian pada tahun 1996, Nitro Vee dikenalkan, boat nitro RTR yang memiliki sistem pendinginan air dan fitur Return-To-Shore, yang memungkinkan untuk memulangkan kapal yang kehabisan bahan bakar ditengah lautan dengan elektrik motor tambahan. Nitro Vee juga boat pertama yang memiliki kopling, yang membuat sensasi mengendarai boat nitro serasa mengendarai boat elektrik.
Tahun 1999, T-Maxx dikenalkan, T-Maxx merupakan truck paling gokil sepanjang sejarah Traxxas, T-Maxx adalah nitro truck yang pertama kali memiliki transmisi maju dan mundur, yang diaktuasi oleh servo tambahan dan sistem radio 3 channel. Transmisi nya juga dilengkapi dengan mekanisme dua kecepatan otomatis, memungkinkannya untuk ngebut hingga 30+mph, cukup seram di kala itu. Dilengkapi pula 8 buah oil-filled shocks, dengan travel sepanjang 3.5 inch. Versi elektrik T-Maxx, E-Maxx, yang menggunakan Twin Motor, bahkan dipercayakan oleh tentara Amerika sebagai basis dari Robotic Bomb Sniffer yang digunakan di Irak.
Baru-baru ini dunia R/C digegerkan dengan kroni Revo, dan new trend Short Course Truck Slash. Revo dengan teknologi suspensinya yang sangat revolusioner, dan Slash hadir dengan scale race yang sangat realistis. Sebut saja Summit, E-Revo, Rally, kesemuanya adalah RTR baru yang berbasiskan chassis Revo, dan ajibnya, kini hampir semua RTR elektrik Traxxas dilabeli Waterproof. Anda bisa main kapan saja dan dimana saja, unsur Fun memang sudah mendarah daging dan menjadi filosofi di tiap model Traxxas.
Traxxas pernah berafiliasi dengan Novak untuk memproduksi Electronic Speed Controller untuk jajaran electric modelnya. Traxxas Top Fuel diproduksi oleh Powermaster Hobby Products. Desain dan pengembangan seluruh model Traxxas dilakukan di Texas, diproduksi di Taiwan.
Kini Traxxas telah dikenal luas sebagai perusahaan #1 yang menyediakan model RTR Nitro maupun Elektrik, yang dengan inovasinya membuat siapa saja dapat dengan mudah untuk untuk bisa mulai masuk ke dunia hobby class R/C
Rules of the thread:
1. Jangan ngejunk


2. Jangan Jualan di sini, barter boleh


3. Pada dasarnya thread ini khusus traxxas, tapi kalo juragan2 mau diskusi apa aja tentang RC, silahkan gabung, tapi mohon maaf, poto yang dipajang di depan cuma traxxas aja


4. NO SARA!!!!



5. Rate bintang 5 thread ini *****
6. Kirim cendol buat TS nya


Rules Momod:
Quote:
1. Hargailah sesama user lain. Jangan mencaci-maki, trutama bila tidak ada alasan yg jelas untuk melakukan itu.
2. Stay on topic please. Jangan ngejunk n post hal2 yg tidak bersangkutan dengan topik thread.
3. Jangan bikin thread baru yg sama sekali tidak ada hubungannya dengan model kit r/c
4. Jualan dlm bentuk apapun tidak diperbolehkan dlm forum ini. Jualan hanya boleh di FJB : Model Kit dan FJB : Action Figure
5. Dilarang post "Pertamaxx, keduaxx" dan variasi lainnya dari ini. Yg melanggar akan di ban tanpa peringatan. Mau ngejunk? cari forum lain!
6. Dilarang post basa-basi cth "malam/pagi/siang kk" tanpa diikuti diskusi mengenai tret
7. Dilarang bumping tret ! Kalo mau ngebump tret, berikan info terbaru mengenai diskusi tersebut
8. Minimalkan double/triple/quadruple post pake fasilitas EDIT/DELETE post yang dikasi ama mimin

grg. memberi reputasi
1
104K
Kutip
1.8K
Balasan


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan