- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Kisah Geomon dan Pokemon Go, Kebetulan atau "Bocor"?


TS
monprodon
Kisah Geomon dan Pokemon Go, Kebetulan atau "Bocor"?

Gimana rasanya Gan, ketika Agan menciptakan sebuah ide yang cemerlang namun malah dituai oleh orang lain. Bukan karena dia mencuri ide tersebut, tapi karena masalah nasib, momen, dan peruntungan belum berpihak pada Agan.




Masih ingat tentang betapa menyita perhatian dunia waktu Pokemon Go muncul Gan? Apa yang akan Agan alami ketika ide Agan sangat “booming” di dunia, tapi oleh orang lain.
Dibalik meriah dan jutaan pengguna Pokemon Go di dunia, ada kisah lain tentang seorang game designer bernama Ivan Lee. Lalu apa hubungannya, antara Ivan Lee dan Pokemon Go?
Ayok kita telusuri bersama Gan!


Dibalik meriah dan jutaan pengguna Pokemon Go di dunia, ada kisah lain tentang seorang game designer bernama Ivan Lee. Lalu apa hubungannya, antara Ivan Lee dan Pokemon Go?
Ayok kita telusuri bersama Gan!


Quote:
Quote:
Quote:
Sebenarnya ini bukan masalah komparasi antara Pokemon Go dengan Geomon, ataupun bentuk penghujatan Gan. Kisah ini merupakan sebuah pelajaran, akan selalu ada keberhasilan dibalik kerja keras. Dan, jika kita gagal mungkin nasib baik belum berpihak pada kita.
Semoga Agan-Agan semua bisa mengambil pelajaran dari kisah ini, dan terinspirasi dengan apa yang dilakukan oleh Niantic dan Ivan Lee.


Semoga Agan-Agan semua bisa mengambil pelajaran dari kisah ini, dan terinspirasi dengan apa yang dilakukan oleh Niantic dan Ivan Lee.


Sumber kutipan
http://www.inc.com/peter-cohan/this-...go-phenom.html
http://www.couriermail.com.au/techno...5d4572608e179a
0
90.4K
350


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan