- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Irit Boleh, Pelit Jangan! Ini Perbedaannya (telatelaa)


TS
telatelaa
Irit Boleh, Pelit Jangan! Ini Perbedaannya (telatelaa)

Agan mungkin pernah denger ada orang yang bilang, “ane bukannya pelit, ane cuma irit!”Atau jangan-jangan Agan sendiri yang sering bilang begitu?

Nah, kalimat tersebut perlu dipertanyakan lagi tuh, Gan. Hmm, katanya sih irit dan pelit itu beda tipis. Tapi setipis-tipisnya pun pasti tetap bisa dibedakan dong? Jangan sampai image Agan jadi jelek di mata orang-orang cuma karena maksud hati mau irit, malah disangka pelit!
Apa aja sih perbedaan orang irit dan orang pelit?
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
Intinya, Gan, orang yang kita lihat dari luar hidupnya sederhana dan gak neko-neko belum tentu mereka gak mampu. Coba Agan ‘intip’ gaji mereka di sini. Siapa tahu sebenernya pendapatan mereka berkali-kali lipat dari Agan! Hanya sajaaa mereka mungkin memilih ‘cara hidup’ yang berbeda. Nah, bisa jadi mereka termasuk ke dalam salah satu dari dua tipe di atas.
Kalau Agan punya kisah unik tentang orang irit atau pelit, komen di bawah ya! Biar kisah-kisah tersebut jadi pembelajaran buat kita semua

0
6.2K
59


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan