Kaskus

Sports

amargiggsyAvatar border
TS
amargiggsy
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini
Quote:


Rebutbola– Pernahkah Anda berpikir kenapa pemain sekelas Graziano Pelle meninggalkan gemerlapnya Liga Premier hanya untuk berlabuh ke Negeri Cina? Well, mungkin Anda akan tahu jawabannya.

Striker Italia ini hijrah dari Southampton ke klub Liga Super Cina, Shandong Luneng dalam kesepakatan biaya £12 juta. Dan Pelle mungkin juga telah diyakinkan untuk bergabung dengan tim barunya berkat besarnya gaji yang ditawarkan.

Laporan menyebutkan, bahwa bintang Italia yang mencetak dua gol di Euro 2016 ini, akan mendapatkan gaji sebesar € 16 juta setahun di klub barunya, yang membuatnya menjadi salah satu pemain yang digaji paling tinggi di dunia. Dengan demikian, Pelle menjadi salah satu dari 10 pemain yang memiliki gaji paling tinggi di dunia.

Dilansir dari Talksport, Berikut merupakan 10 pemain yang memiliki gaji paling tinggi di dunia.

10. Thiago Silva (Paris Saint Germain) – € 12 juta/Rp 174,3 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

9. Jackson Martinez (Guangzhou Evergrande) – € 12,5 juta/Rp 181,6 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

8. Ezequiel Lavezzi (Hebei Chine Fortune) – € 13 juta/Rp 188,6 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

7. Thomas Muller (Bayern Munchen) – € 13,5 juta/Rp 195,8 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

6. Graziano Pelle (Shandong Luneng) – € 16 juta/Rp 232,1 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

5. Zlatan Ibrahimovic (Manchester United) – € 16 juta/Rp 232,1 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

4. Neymar (Barcelona) – € 19 juta/Rp 276,2 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

3. Hulk (Shanghai SIPG) – € 20 juta/290,7 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

2. Lionel Messi (Barcelona) – € 20 juta/290,7 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

1. Cristiano Ronaldo (Real Madrid) – € 21 juta/305,3 miliar per tahun
10 Pesepakbola dengan Gaji Tertinggi di Dunia Saat Ini

Dapat kita lihat, empat dari sepuluh pemain yang memiliki gaji paling tinggi di dunia berasal dari klub China. Maka tak heran pemain-pemain bintang rela melepaskan gemerlapnya liga-liga di Eropa untuk merantau ke Negeri Tirai Bambu.

sumber : www.rebutbola.com
0
2K
12
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan