- Beranda
- Komunitas
- News
- Berita dan Politik
BJ Habibie Tolak Hukuman Mati


TS
manganedan2014
BJ Habibie Tolak Hukuman Mati
Hukuman mati di Indonesia masih diterapkan karena diatur dalam undang-undang. Namun, sejumlah tokoh nasional menolak praktik tersebut.
"Saya berkeyakinan orang lahir, ketemu jodoh, dan meninggal, ditentukan Tuhan Yang Maha Esa. Jadi saya tidak mau, tidak berhak menentukan (hukuman mati)," kata mantan Presiden BJ Habibie di sela peluncuran buku "Politik Hukuman Mati di Indonesia", kumpulan hasil studi tentang hukuman mati yang dihimpun Sosiolog Robertus Robet dan Advokat Todung Mulya Lubis di Jakarta, Selasa (31/5).
Menurut Habibie pendapatnya itu tak terlepas dari proses perjalanan hidup sejak kecil hingga besar dalam lingkungan keluarga yang religius dan perpaduan budaya dari kedua orangtuanya. Dia setuju, hukuman mati diganti dengan hukuman penjara seumur hidup. "Tapi jangan sampai penjara dijadikan seperti five-star hotel," ujarnya.
SUMBER: http://www.harnas.co/2016/06/01/oran...tentukan-tuhan
mantap pak
"Saya berkeyakinan orang lahir, ketemu jodoh, dan meninggal, ditentukan Tuhan Yang Maha Esa. Jadi saya tidak mau, tidak berhak menentukan (hukuman mati)," kata mantan Presiden BJ Habibie di sela peluncuran buku "Politik Hukuman Mati di Indonesia", kumpulan hasil studi tentang hukuman mati yang dihimpun Sosiolog Robertus Robet dan Advokat Todung Mulya Lubis di Jakarta, Selasa (31/5).
Menurut Habibie pendapatnya itu tak terlepas dari proses perjalanan hidup sejak kecil hingga besar dalam lingkungan keluarga yang religius dan perpaduan budaya dari kedua orangtuanya. Dia setuju, hukuman mati diganti dengan hukuman penjara seumur hidup. "Tapi jangan sampai penjara dijadikan seperti five-star hotel," ujarnya.
SUMBER: http://www.harnas.co/2016/06/01/oran...tentukan-tuhan
mantap pak
0
1.1K
12


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan