Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

sisca2490Avatar border
TS
sisca2490
Yuk Kunjungi Pesona Alam Lautan Apricot Di China
Yuk Kunjungi Pesona Alam Lautan Apricot Di China



China- Halo Sobat Travel Souja, terletak cukup jauh dari pusat kota China, di sebelah utara Provinsi Xinjiang, terdapat kawasan bernama Tuergen Township. Lokasinya yang terpencil membuat turis enggan untuk datang ke sana.

Namun coba berkunjung saat musim semi, atau sekitar Juni-September. Tempat ini mendadak jadi incaran wisatawan. Turgen Township yang terpencil berubah menjadi kawasan lembah nan indah.

Dipenuhi dengan hamparan apricot putih dan merah muda. Sampai-sampai kawasan ini dijuluki sebagai Apricot Valley atau 'Lembah Apricot'. Setiap tahunnya, kawasan Apricot Valley yang dekat dengan perbatasan Kazakhstan ini menarik banyak wisatawan dari berbagai negara. Sebagian besar dari mereka datang di musim semi untuk menyaksikan langsung lautan apricot di sana.

Nah, jika Anda ingin menyaksikan 'hutan aprikot' terbesar di Provinsi Xinjiang ini, waktu yang paling tepat adalah saat puncak musim semi antara Juni hingga akhir September.

Sumber: Yuk Kunjungi Pesona Alam Lautan Apricot di China

Baca juga artikel menarik lainnya di Soul of Jakarta
0
1.1K
12
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan