Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

Gendut_79Avatar border
TS
Gendut_79
BAHAYA..., buat agan pencinta minuman kemasan. Apakah itu gan ??
BAHAYA..., buat agan pencinta minuman kemasan. Apakah itu gan ??

Cermati label minuman kemasan untuk mengecek kadar gulanya. Kandungan di bawah ini bukan patokan, Gan, hanya estimasi saja, namun patut diwaspadai ya. Dan perlu dingat bahwa rata-rata manusia dewasa seperti kira, maksimum asupan gula per hari adalah 12 sedok teh. Ini daftar minuman yang kisaran gulanya bisa dilihat dari komposisi isi antara lain :

Minuman bersoda - 1 kaleng 330 ml mengandung gula 33 gram.
Setara dengan 6,5 sendok teh gula pasir.

Minuman rasa buah jeruk - 1 botol 350 ml mengandung gula 32 gram.
Setara dengan 6 ¼ sendok teh gula pasir.

Minuman teh - 1 kemasan minuman teh 300 ml mengandung gula 26 gram.
Setara dengan 5 sendok teh gula pasir.

Minuman susu - 1 botol 90 ml mengandung gula 12 gram.
Setara dengan 2 ¼ sendok teh gula pasir.

Minuman bervitamin - 1 botol 500 ml mengandung gula 29 gram.
Setara dengan 6 sendok teh gula pasir.

Minuman jus buah - 1 kemasan 125 ml mengandung gula 10 gram.
Setara dengan 2 sendok teh gula pasir.

Minuman serbuk rasa buah - 1 sachet 8 gram mengandung gula 7 gram

Sumber : http://www.parenting.co.id/dunia-mam...inuman+kemasan

Catatan :
Harus hati hati gan, jangan terlalu berlebih dalam mengkonsumsi minuman bergula. bayangkan minuman soda 330 mL dimana kadar gula sekitar 6,5 sendok teh kemudian agan minum 2 kaleng aja berarti 6,5 sendok teh dikali 2 kaleng = 13 sendok teh gula pasir. Berarti berlebih 1 sendok teh. Sereemmmmmmm emoticon-Takut

Diubah oleh Gendut_79 23-05-2016 11:18
tien212700
tien212700 memberi reputasi
1
3.7K
45
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan