- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Tipe Pria Misterius yang Disukai Oleh Wanita


TS
anakikanmas
Tipe Pria Misterius yang Disukai Oleh Wanita

sumber: google.com
Jakarta- Ada sebagian dari pria yang memang agak sulit untuk mendapatkan seorang wanita. Kebanyakan dari mereka tidak tahu bagaimana cara membuat wanita tertarik padanya. Lalu bagaimana caranya menarik perhatian wanita?
Dilansir dari Okezone, Rabu (4/5/2016), pria yang misterius biasanya menarik perhatian seorang wanita. Berikut tipe-tipe pria misterius.
Sedikit misterius
Pria yang terlalu melihatkan rasa cinta dan perhatiannya tidak selamanya membuat seorang wanita menjadi senang. Gaya pria yang misterius biasanya lebih menarik perhatian wanita, karena dia akan penasaran apa yang membuat pria tidak menunjukkan perasaanya.
Lebih cerdas
Wanita suka dengan pria yang cerdas. Oleh karena itu tunjukan kelebhan kamu pada wanita yang kamu sukai. Tak perlu khawatir dan malu untuk menceritakan prestasi yang sudah atau pernah kamu dapatkan.
Pemberani
Jadilah pria yang pemberani, karena wanita menyukai pria yang berani. Wanita akan merasa terlindungi jika prianya pemberani.
Pemusik
Wanita akan terpesona pada pria yang memiliki kelebihan pada seni, seperti musik misalnya. Karena aura seorang pria akan terpancar saat ia menyanyikan lagu ataupun memainkan alat musik.
Seperti apakah tipe pria yang kamu suka, sobat Souja?
Sumber: Soul of Jakarta
Baca juga artikel menarik lainnya di Soul of Jakarta
0
4.9K
28


Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama


Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan