- Beranda
- Komunitas
- Entertainment
- The Lounge
Subhanallah. Ternyata Pulau-pulau Indonesia Membentuk Gerakan Sholat Lho!


TS
mingtoode
Subhanallah. Ternyata Pulau-pulau Indonesia Membentuk Gerakan Sholat Lho!

Selama ini dunia mengenal Indonesia sebagai negara kepulauan. Hal ini karena Indonesia terdiri dari banyak sekali pulau-pulau yang membentang dari ujung barat (Sabang) hingga ujung timur (Merauke).
Mempunyai luas wilayah ± 7.8 juta Km2, dimana luas laut 5,8 juta Km2dengan jumlah pulau17.504 Indonesia menjadi negara kepulauan terbesar dan terindah di dunia. Namun, tahukah kamu jika diperhatikan dengan seksama pulau-pulau yang membentang luas di wilayah Indonesia menyerupai gerakan sholat?
Kesatuan Pulau Sholat
Perhatikanlah gambar peta Negara Indonesia di atas!

Quote:
Sebagaimana diketahui, berdasarkan data statistik penduduk Islam sedunia menunjukkan bahwa umat Islam Indonesia menduduki rangking teratas. Muslim Indonesia merupakan kumpulan orang Islam yang berhimpun di satu tempat terbanyak di jagad ini.
Secara kuantitas, muslim Indonesia mencapai jumlah hingga lebih dari 190 juta manusia yang merupakan 87 % dari seluruh penduduk kepulauan terluas di muka bumi. Uniknya, tempat bermukimnya umat Islam terbanyak berhimpun itu adalah kepulauan terluas di muka bumi ini. Masya Allah.
Dengan demikian, sudah semestinya kita mensyukuri nikmat Allah dengan menggunakan seluruh karunia Allah untuk taat kepada-Nya, bakti kepada-Nya dan beribadah kepada-Nya. Jangan justru berbuat sebaliknya, sebab manakala berbuat sebaliknya maka Allah akan mengancam dengan siksaan yang amat pedih.
Sumur: HELLO PET
-----------------------------------------------------------
Benar gak sih ni.... Menurut agan-agan.....


0
16.9K
173
Thread Digembok
Urutan
Terbaru
Terlama
Thread Digembok
Komunitas Pilihan