Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

budygloryAvatar border
TS
budyglory
Media Sosial Lariskan Pesanan Miniatur Truk
Media Sosial Lariskan Pesanan Miniatur Truk


PERAN MEDIA SOSIAL


Media Sosial Lariskan Pesanan Miniatur Truk


(Antara)-Sekalipun terbuat dari kayu sisa pembuatan mebel, miniatur truk yang dikerjakan oleh Muhammad Idris Amirudin dan Muhammad Yusuf Hanafi, laris manis dipesan pencinta truk. Selain dibuat semirip mungkin dengan truk yang ada, kesuksesan yang dicapai kakak beradik ini, merupakan berkah penggunaan media sosial.

&nohtml5=False


Kekuatan jaringan media sosial, mendatangkan rezeki bagi Muhammad Idris Amiruddin, warga kelurahan Temas, Kota Batu, Jawa Timur.

Bagaimana tidak, ia yang sempat menganggur usai menamatkan kuliah, kini menerima banyak pesanan untuk mengerjakan miniatur truk, dengan bahan dasar kayu limbah mebel. Dibantu oleh saudaranya sendiri, Muhammad Yusuf Hanafi, miniatur truk yang dibuat sama seperti aslinya, mulai dikenal setelah diunggah di media sosial.

Layaknya kerajinan tangan yang dikerjakan secara konvensional, miniatur truk ini harus dikerjakan dengan ketelitian dan kesabaran.

Menurut mereka, pembeli bisa memesan sesuai dengan miniatur truk yang sudah ada, atau membawa sendiri model truk yang diinginkan. Tak jarang, pemesan adalah seorang supir atau pemilik truk, yang ingin membuat minatur seperti truk yang mereka kendarai.

Dalam sepekan, kedua kakak beradik ini, mampu memenuhi 3 pesanan miniatur truk.
Satu unit miniatur truk yang dihasilkan, dijual mulai 500 ribu hingga 750 ribu rupiah, tergantung jenis dan ukuran miniatur truk.

Idris mengaku, pembeli berasal dari Banyuwangi, Tulung Agung, Blitar, serta beberapa kota di Jawa Tengah, hingga Sumatera dan Kalimantan.

Media Sosial Lariskan Pesanan Miniatur Truk


0
3.9K
10
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Komentar yang asik ya
Komunitas Pilihan